SuaraBekaci.id - Sebuah video lawas Indra Kenz kembali viral di media sosial, usai dirinya ditetapkan menjadi tersangka kasus penipuan kasus investasi bodong.
Video viral itu kembali dikuliti netizen, salah satunya saat menghadiri acara podcast milik Denny Sumargo yang sempat tayang pada 29 Januari 2022 lalu.
Saat itu Denny menyinggung soal nasib pilu korban yang bermain aplikasi trading tersebut.
Awalnya, pertanyaan itu muncul dari mulut Denny Sumargo. Karena seperti diketahui, banyak orang yang jatuh miskin, kehilangan harta benda bahkan bunuh diri karena karena trading di binary option.
"Kembali ke hati nurani nih, kan banyak orang yang memaksakan uangnya, sampai enggak punya duit sama sekali, perasaan lu gimana?," tanya Denny Sumargo.
Dengan santai, Indra Kenz mengaku sempat kepikiran dan kasihan dengan para kroban. Namun lelaki yang sempat disebut Crazy Rich Medan ini kemudian mengatakan kalau apa yang terjadi adalah salah korban sendiri.
"Terkadang kepikiran, kasian juga ya mereka. Tapi balik lagi, gue ambil sisi yang berbeda. Mereka sudah diingetin, dan mereka melakukan dengan sadar," kata Indra Kenz.
"Jadi terkadang orang-orang seperti ini, gue mau kasih hati pun, bukan kapasitas gue," ujar Indra Kenz melanjutkan.
Menurut Indra Kenz, para korban trading dengan plaform Binomo di mana dirinya sebagai afiliator, banyak dari kalangan dekatnya.
Baca Juga: Viral Video Jembatan Batujajar-Cihampelas Amblas, Ini Kata Pengelola
"Apalagi itu (salah satu korban) murid gue. Murid gue bilang, 'bang gue loss nih Rp 10 juta. Gue aja udah marahin dia, kok lu bisa lu loss Rp 10 jt, gue chat, gue telepon, ya udah gue suruh stop dulu," imbuh Indra Kenz.
Sebagai affiliator Binomo, Indra Kenz mengaku tak merasa bersalah. Masalahnya, ia mengaku sudah mengedukasi orang-orang lewat videonya di YouTube, bahwa trading di binary option banyak risiko dan sangat mungkin kalah.
Berita Terkait
-
Viral Video Jembatan Batujajar-Cihampelas Amblas, Ini Kata Pengelola
-
Ngakak! Pakai Cat Rambut, Bapak-bapak Ini Iseng Sekalian Warnai Kumis
-
Heran dengan Fenomena Crazy Rich, Dedi Mulyadi Samakan dengan Orang yang Menumbalkan Sesuatu demi Kekayaan
-
Terniat! Viral Juru Parkir Tata Rapi Motor Sampai Bungkus Helm Pakai Kresek Agar Tak Kehujanan, Tuai Pujian Publik
-
Viral Emak-emak Marah ke Pegawai Minimarket, Diduga Mau Beli Minyak Goreng tapi Barang Kosong
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74