SuaraBekaci.id - Aksi tawuran masih menjadi momok menakutkan bagi masyarakat Bekasi. Di akhir pekan lalu, aksi tawuran terjadi di Bekasi. Pada Sabtu (5/3/2022), aksi tawuran pecah di Komplek TVRI yang berujung pada peristiwa kebakaran di salah satu ruko karena terkena lemparan petasan.
Selanjutnya pada Minggu (6/3), aksi tawuran kembali pecah di Bekasi. kali ini terjadi di Jalan Raya Gatot Subroto, Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.
Aksi tawuran di Cikarang Utara terekam kamera dan videonya menjadi viral di sosial media. Akun media sosial Instagram @bekasikepo yang mengunggah ulang video tawuran tersebut.
Dalam video terlihat, dua kubu remaja yang tawuran itu saling bertarik mengejar lawannya. Para remaja tanggung ini menenteng senjata tajam dan membuat ngeri warga yang melintas.
Mirisnya, di video itu terlihat seorang remaja yang tergeletak di tengah jalan dan sudah dikepung oleh lawannya.
Korban diduga dihujani berkali kali dengan senjata tajam dan bogem mentah hingga tak berdaya. "Yah mati, mati," teriak mereka bergantian.
"Terdengar suara mati mati yang dibacoki kayaknya itu yang diharapkan bocah-bocah yang tawuran, pengen cepet mati, ujung ujungnya kasihan ortu mereka," kata akun @arie***.
Belum diketahui secara pasti kronologi dan asal mula serta penyebab tawuran ini terjadi. Video tawuran di Cikarang, klik di sini
Kontributor : Ririn Septiyani
Baca Juga: 6 Siswa SMP Terlibat Tawuran di Batuceper Tangerang Diamankan Polisi
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol