SuaraBekaci.id - Belakangan ini Presiden Joko Widodo menyinggung soal penceramah radikal, hal tersebut turut ditanggapi BNPT dan juga KSAD Jenderal Dudung Abdurachman.
Nah, kekinian muncul daftar penceramah radikal viral di media sosial.
Bahkan Ustaz Felix Siauw menanggapi namanya yang masuk dalam daftar 180 penceramah radikal.
Terkait namanya masuk dalam daftar penceramah radikal itu, Ustaz Felix Siauw pun tampak santai dan malah ucapkan syukur.
Baca Juga: Aktivis 98 Desak Polri Tindak Kelompok yang Ingin Menunda Pemilu 2024
Felix Siauw lewat unggahannya di Instagram, Minggu 6 Maret 2022, awalnya menyebut saat ini tengah beredar di publik daftar 180 nama penceramah radikal.
“Beredar viral 180-an nama penceramah radikal dan disarankan enggak boleh diundang dan didengar,” tulis Ustaz Felix, mengutip dari Terkini -jaringan Suara,com, Senin (7/3/2022).
Adapun dalam daftar tersebut, Felix Siauw menempati urutan kedua penceramah radikal. Sementara di peringkat satu, tertulis nama M Ismail Yusanto yang merupakan pendakwah asal Bogor.
Ustaz Felix pun mengungkapkan bahwa daftar serupa juga pernah beredar luas di publik pada 2017 silam.
Ketika itu, kata Felix, dirinya juga berada di urutan kedua setelah nama Habib Rizieq Shihab yang kala itu menempati peringkat pertama.
Baca Juga: Tanggapi Daftar Penceramah Radikal, Ketua MUI Beri Pesan Penting
“Tahun 2017, saya jadi tokoh radikanl no.2 setelah HaErEs (Habib Rizieq Shihab), sekarang jadi no. 2 lagi,” ungkapnya.
Ia pun lantas bertanya-tanya, kapan namanya bisa menempati urutan pertama dalam daftar penceramah radikal itu.
“Sekarang jadi no 2 lagi. Kapan aku bisa jadi number wan ya,” ujar Ustaz Felix Siauw.
Kendati namanya masuk dalam daftar penceramah radikal tersebut, Felix Siauw pun seolah tampak santai.
Malah, ia mengaku bersyukur bisa bertahan di list itu sejak 2017 silam.
“Tapi alhamdulilah, bisa bertahan di list sedjak 2017,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Netizen Indonesia Komentar Kocak di Akun Timnas Jepang: Ngalah Saja Bang
-
Paksa Anak SMA Sujud dan Menggonggong, Akun IG Ivan Sugianto Menghilang
-
Calvin Verdonk Tak Minat Cari Cuan di Instagram: Kalau di Rumah Habiskan Waktu dengan Keluarga
-
Pengacara Ungkap Harga Akun Instagram Ammar Zoni yang Laku Terjual: Untuk Duit Indonesia, Luar Biasa
-
Anggota DPR Desak Pemerintah Blokir Instagram-Facebook dkk di Indonesia, Ada Apa?
Tag
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Janjikan Pemerintah Bersih, Heri-Sholihin: Tak Ada Transaksional Mutasi ASN
-
Kampanye Akbar Heri-Sholihin Dihadiri Puluhan Ribu Pendukung, Herkos: Paslon 01 Solid!
-
Gelar Kampanye Akbar, Heri Koswara-Sholihin Janjikan Kenaikan Honor TKK hingga BPJS Gratis
-
Orangtua Harus Tahu, Begini Cara Mengawasi Navigasi Digital Remaja di Tiktok
-
Ini Alasan Kejari Perpanjang Masa Penahanan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi