SuaraBekaci.id - Wakil Gubernur Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum berikan bantuan berupa uang tunai kepada Pondok Pesantren Miftahul Khoirot yang mengalami kebakaran, Senin (21/2/2022).
Peristiwa kebakaran di Ponpes yang berlokasi di Desa Manggungjaya, Kecamatan Cilamaya Kulon, Karawang, Jawa Barat ini menyebabkan delapan santri meninggal dunia.
Bantuan itu merupakan dana Corporate Social Responsibility atau CSR dari Bank BJB. Bantuan tersebut diberikan ke pihak pesantren senilai Rp 100 juta.
Turut serta dalam proses penyerahan adalah Kepala Cabang BJB Karawang, Maman Rukmana.
UU mengatakan, Pemprov Jawa Barat sangat prihatin atas musibah kebakaran yang terjadi di Ponpes Miftahul Khoirot, Senin, 21 Februari 2022.
Dimana dalam peristiwa itu, delapan santri tewas dan tiga santri lainnya mengalami luka bakar dan yang kini masih dirawat di rumah sakit.
Selain itu, kata UU, Pemprov juga berkomitmen untuk membantu semua pihak dalam mengatasi musibah ini.
“Kami mengucapkan belasungkawa dan turut berduka cita,” mengutip dari Bogordaily -jaringan Suara.com.
Sementara itu, Kepala Cabang BJB Karawang, Maman Rukmana mengatakan bahwa dalam kesempatan tersebut pihaknya memberikan bantuan dengan nilai Rp 100 Juta.
Baca Juga: Penampakan Rumah di Cianjur Rata Dengan Tanah Usai Kebakaran
Pemberian bantuan tersebut juga sebagai bentuk wujud kepedulian dari BJB kepada Pondok Pesantren.
“Bantuan ini merupakan CSR dari BJB Pusat melalui Karawang, Semoga bisa membantu dan bermanfaat bagi para pondok pesantren yang kebakaran untuk diperbaiki dan kami turut belasungkawa atas kejadian ini,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Penampakan Rumah di Cianjur Rata Dengan Tanah Usai Kebakaran
-
Lima Ruko di Pondok Aren Tangsel Terbakar, Diduga Akibat Tabung Gas Bocor
-
Pondok Pesantren Miftahul Khoirot Hentikan Sementara Kegiatan Usai Insiden Kebakaran yang Tewaskan 8 Santri
-
Kondisi Pesantren di Karawang yang Terbakar Hingga Tewaskan 8 Santri
-
Kantor Kecamatan Cibatu Garut Terbakar, Pemadam Kebakaran Duga Ini Penyebabnya
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar