SuaraBekaci.id - Pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah tengah berbahagia. Keduanya baru dianugrahi seorang anak. Baby A lahir di tanggal cantik, 22 Februari 2022.
Kabar bahagaia ini diumumkan Atta melalui Story dan Feed laman Instagram miliknya @attahalilintar.
Atta memposting potret tangan mungil Baby A dengan tangannya beserta caption tanggal cantik kelahiran.
" 22-2-2022, malaikat hidupku, " tulisnya dalam caption.
Baca Juga: 10 Perlengkapan bayi Aurel Hermansyah Lahiran, Antusias Banget!
Sontak doa dan ucapan pun langsung membanjiri kolom komentar akun milik Atta tersebut.
Mulai dari deretan para artis antara lain Chicco Jerikho, Stevie Agnecya, Marcelino, Baim Wong dan masih banyak artis rekan sesama bisnis yang memberikan ucapan selamat.
" Congrats Bro, jadi anak hebat kayak papah ya nak, " tulis @baimwong.
" Selamat ya bro and sista, " timpal Marcelino.
Tak lupa adik Atta, yakni Thariq Halilintar juga memberikan ucapan selamat untuk kedua kakaknya melalui postingan yang telah disukai lebih dari 300 ribu pengguna Instagram tersebut.
Baca Juga: Anak Aurel Hermasnyah Sudah Lahir, KD dan Ashanty Luapkan Kebahagiaan
" Cantik banget anak aku, " kata @thariqhalilintar.
Berita Terkait
-
Berapa Jarak Ideal untuk Melahirkan? Celetukan Aurel Mau Punya Bayi Lagi Jadi Perbincangan
-
Sama-sama Dihadiahi Hermes, Harga Tas Aaliyah Massaid dan Aurel Hermansyah Beda Jauh
-
Beda Sikap Aurel Hermansyah dan Nikita Mirzani Soal Rencana Hamil Lagi, Ada yang Trauma
-
Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
-
Kumpul Bareng, Adab Aurel Hermansyah Duduk di Sofa Saat Kris Dayanti Lesehan Jadi Sorotan
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah