
SuaraBekaci.id - Berikut ini cara bermain Cat Trap game yang lagi viral di TikTok. Konsep bermain Cat Trap game, player hanya disuruh untuk membuat kucing terperangkap.
Cat Trap adalah salah satu game online tren di Tiktok yang cukup mudah dimainkan.
Berikut cara main Cat Trap game dikutip dari AyoSemarang:
1. Kunjungi situs https://llerrah.com/cattrap.htm.
Baca Juga: Bukan karena Matre, Viral Wanita Ini Ungkap Alasan Ragu dan Resah saat Diajak Makan di Pinggir Jalan
2. Situs akan memperlihatkan kucing hitam berwarna hitam yang terletak di atas lantai dengan heksagon berwarna hijau muda dan tua.
3 Anda hanya perlu membuat perangkap kucing dengan mengklik salah satu heksagon berwarna hijau muda.
4. Setiap ketukan yang Anda lakukan akan menghasilkan satu perangkap kucing berwarna hijau tua.
5. Aturlah strategi agar kucing bisa masuk dalam perangkap Anda.
6. Jangan sampai kucing bergerak menuju area di luar heksagon karena itu akan membuat dia lolos dan anda kalah.
Baca Juga: Ini Cara Main Cat Trap Game, Permainan yang Lagi Viral di TikTok dan Ternyata Seru Banget!
7. Jika kalah, Anda bisa bermain lagi dengan mengklik opsi “Reset” di bagian bawah game.
Berita Terkait
-
Musim Mudik, Hotel Kucing Kebanjiran Pelanggan
-
Cat Lover Cantik Asal Tangerang Boyong Kucing Kesayangan Mudik ke Lampung
-
Rekomendasi Penitipan Anjing Dan Kucing Selama Mudik di Surabaya
-
Mudik Aman dan Tenang: Ini 5 Penitipan Kucing Terpercaya di Jakarta
-
Bingung Titip Kucing Saat Mudik? Ini 10 Tempat Penitipan Kucing di Jogja yang Wajib Kamu Tahu
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Viral Dua Preman Ngamuk di Pasar Baru Bekasi, Pelaku Positif Sabu-sabu
-
Berdiri 2019, Kini Minyak Telon Lokal Habbie Capai Omzet Belasan Juta Rupiah
-
BRI Raih Penghargaan Internasional, Best Issuer for Sustainable Finance dan Best Social Loan
-
Libur Lebaran 2025, Super Apps BRImo dari BRI Siap Layani Transaksi Tanpa Hambatan
-
BRI Pastikan Mudik Lebaran Lancar dengan Layanan AgenBRILink di Desa dan Pelosok