
SuaraBekaci.id - Pratama Arhan resmi melanjutkan karier di klub J-League 2, Tokyo Verdy. Klub Jepang itu mendapatkan Pratama Arhan dari PSIS Semarang tanpa mengeluarkan uang sepeser pun.
Kepastian kepindahan Pratama Arhan ke Tokyo Verdy diumumkan secara resmi di akun Twitter resmi klub.
"Kami dengan senang memberi tahu jika Arhan, yang sebelumnya bergabung di PSIS Semarang di Indonesia, telah memutuskan bergabung dengan Tokyo Verdy dengan transfer penuh," cuit akun @TokyoVerdySTAFF.
Nantinya, Pratama Arhan berpeluang akan menjajal kekuatan dari sejumlah talenta terbaik yang main di J-League 2.
Baca Juga: Turut Senang Pratama Arhan Gabung Klub Liga Jepang Tokyo Verdy, Ganjar Pranowo: Sukses Ya Bro!
Bukan tidak mungkin malah Pratama Arhan bisa saja bertarung dengan tiga pemain keturunan Indonesia yang saat ini bermain di Liga Jepang.
Ya, saat ini tercatat ada tiga pemain keturunan Indonesia di Liga Jepang, 2 pemain bermain di kasta ketiga dan satu pemain bermain di J-League.
Siapa saja mereka? Berikut ulasannya
Nama pertama ialah kiper dari klub Nagano Parceiro, Ryu Nugraha. Selama membela klub kasta ketiga liga Jepang itu, Ryu telah bermain sebanyak 11 pertandingan.
Baca Juga: Pratama Arhan Merapat ke Liga Jepang, Ketum PSSI Mochamad Iriawan: Paten
Bukan tidak mungkin Ryu dan Pratama akan saling bertemu, utamanya saat perhelatan Piala Kaisar.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Yokohama F Marinos dan Karier Sandy Walsh yang Lebih Mirip Roller Coaster Bersamanya
-
Andre Rosiade Bocorkan Klub Pratama Arhan Musim Depan, Dapat Kontrak 2 Tahun
-
Asnawi dan Ferarri Dipanggil ke ASEAN All Stars, Mengapa Arhan Tidak? Begini Analisanya!
-
Tertipu Janji Gaji Rp15 Juta: Kisah Pemuda Bekasi Jadi Marketing Judi Online di Kamboja
-
Mimpi Jadi Editor, Nyata Jadi Budak Judol: Kisah Pilu Warga Bekasi di Kamboja
Tag
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
Terkini
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara