
SuaraBekaci.id - Calvin Verdonk, pemain berdarah Aceh yang saat ini membela klub Belanda, NEC Nijmegen mengaku ingin memanfaatkan momentum Piala Afrika 2021 untuk mendapat kepercayaan dari Rogier Meijer.
Selama ini Verdonk menjadi pelapis untuk pemain asal Maroko, Soufian El Karouani yang sekarang bermain di Piala Afrika 2021.
"Ini adalah kesempatan saya, sekarang El Karouani tengah membela Maroko di Piala Afrika 2021," kata Verdonk seperti dinukil dari de Gelderlander, Rabu (12/1/2022).
"Saya merasa menjadi bek kiri untuk tim utama saat ini. Saya tidak perlu berbicara dengan pelatih untuk itu. Tapi saya ingin membuktikkan. Jika Souffian sudah kembali, saya ingin tetap berada di posisi utama," tambahnya.
Baca Juga: Jadwal Bola Malam Ini: Liga Inggris, Liga Italia dan Piala Afrika
Calvin Verdonk sendiri berstatus pemain pinjaman di NEC Nijmegen. Ia direkrut klub Belanda itu dari klub Portugal, Famalicão.
Verdonk sendiri mengaku cukup yakin bisa mendapat tempat utama di NEC Nijmegen, apalagi ia memiliki hubungan cukup baik dengan direktur klub, Ted van Leeuwen.
"Ketika saya mendapat panggilan tak terjawab dari Ted di awal musim ini, saya cukup tahu. Dia juga yang membawa saya ke FC Twente dua tahun lalu,"
Calvin Verdonk adalah pemain jebolan Akademi Sepakbola Feyenoord. Darah Indonesia didapat dari sang ayah yang ternyata kelahiran Tanjung Meulaboh, Aceh Barat.
"Yang pasti kepada Footballtalentasia mengakui bahwa darah Indonesia didapat dari ayahnya yang orang Aceh." tulis akun Instagram Indonesian Foodball Talent pada 2020.
Baca Juga: Hasil Piala Afrika 2021 Grup B & C: Penalti Mane Bawa Senegal Raih 3 Poin
Berita Terkait
-
4 Pemain Timans Indonesia Terancam Absen Lawan Bahrain, Ini Daftarnya
-
Dean James Kasih Paham Calvin Verdonk, Cetak Gol Indah ke Gawang NEC Nijmegen
-
Calvin Verdonk Dipastikan Absen, Pelatih Kebingungan
-
Calvin Verdonk Menghilang
-
Head to Head Bek Kiri Timnas Indonesia: Dean James Bikin Verdonk Ngos-ngosan
Tag
Terpopuler
- Psikolog Lita Gading Tegur Orangtua Arra TikToker Cilik: Tolong Ajarkan Attitude
- Firdaus Oiwobo Tuntut Ganti Rugi ke Kementerian, Nama Menteri PUPR Jadi Sorotan
- Diduga Sering Peras Owner Skincare, Publik Lega Tahu Sumber Kekayaan Nikita Mirzani: Pantes Selalu Nyari Aib Orang..
- Istri dr Richard Lee Nangis Terharu usai Suami Mualaf: Aku Enggak Pernah Dibuat Susah
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
Pilihan
-
Menteri Investasi Carikan Lokasi Pabrik untuk Vinfast, Bukannya Sudah Peletakan Batu Pertama di Subang?
-
4 Rekomendasi HP Murah Baterai Jumbo Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Alasan Emil Audero Cs Belum Bisa Bela Timnas Indonesia Meski Resmi Dinaturalisasi
-
Jadwal Buka Puasa untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 11 Maret 2025
-
Profil Rodrigo Duterte, Eks Presiden Filipina yang Ditangkap ICC
Terkini
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah
-
Kesaksian Pekerja di Mal Mega Bekasi Sebelum Diterjang Banjir: Kejadiannya Cepet Banget!
-
Puluhan Sepeda Motor Terendam Banjir di Stasiun Bekasi