SuaraBekaci.id - Screenshot layar ponsel kini sangat dibutuhkan untuk segala hal pekerjaan dan kepentingan. Namun cara screenshot HP beragam. Berikut kami jelaskan cara Screenshot HP Samsung.
Masing-masing HP Samsung punya berbagai macam cara Screenshot HP. Ini dikarenakan jenis dan HP samsung berbeda-beda.
Screenshot atau cuplikan layar, biasa disingkat dengan SS, adalah gambar digital yang menampilkan isi layar pada hp atau komputer.
Kamu bisa mengambil gambar ( screenshot ), setelah itu kamu bisa melihat, mengedit, dan membagikan gambar tersebut ke teman – teman kamu. Semakin menyenangkan saja yaa fitur HP yang satu ini..
Baca Juga: Deretan Perkakas Teknologi Terbaru yang Hadir di 2022
Berikut 4 cara Screenshot HP Samsung kamu dikutip dari Hitekno:
1. Tombol Power dan Volume Down
Cara screenshot HP Samsung selanjutnya ialah dengan tekan tombol power dan tombol volume down yaitu :
- Buka layar yang ingin kamu screenshot
- Tekan tombol power dan tombol volume down yang berada pada bagian samping HP kamu secara bersamaan
- Lalu kamu tahan sampai layar berkedip atau sampai terdengar suara shutter kamera
- Setelah berhasil maka akan muncul notifikasi bahwa kamu berhasil mengambil screenshot
- Buka menu Galeri pada HP kamu untuk melihat hasil screenshot
2. Tombol Power dan Home
Berikut ini Cara screenshot HP samsung yang bisa kamu lakukan dengan menggunakan tombol power dan home :
Baca Juga: Samsung Punya Konsep Baru Tekan Emisi Karbon pada CES 2022
- Buka layar yang ingin kamu screenshot
- Selanjutnya langsung tekan tombol Power dan Home secara bersamaan
- Tahan hingga beberapa detik, sampai muncul suara shutter kamera atau sampai layar berkedip dan terlihat telah melakukan screenshot
- Secara otomatis layar yang ingin kamu screenshot telah berhasil disimpan. Dan untuk melihat hasil screenshot, kamu tinggal buka saja Galeri pada HP kamu
3. S Pen
Cara screenshot HP Samsung menggunakan S Pen ini hanya berlaku untuk pengguna Samsung Galaxy Note 3 ke atas. Pengguna Samsung Galaxy Note bisa menggunakan S Pen untuk mengambil screenshot dengan cara :
- Membuka menu air command dengan menarik keluar stylus atau mengarahkan S Pen di atas layar
- Klik tombol kecil yang berada di S Pen kamu
- Selain itu, kamu juga bisa menekan tombol yang ada di stylus S Pen dalam beberapa detik kemudian sentuh S Pen kamu ke layar Galaxy Note kamu yang ingin di screenshoot
- Dan hasil screenshot sudah ada di Galeri Kamu
4. Assistant Menu
Sebelum melakukan screenshot, Cara screenshot HP Samsung menggunakan Assistant Menu kamu harus mengaktifkan Assistant Menu terlebih dahulu.
Jadi apabila Assistant Menu kamu sudah aktif maka untuk melakukan screenshot kamu tinggal klik kotak
Assistant Menu yang akan selalu ada pada layar HP Samsung kamu berupa kotak kecil (Floating Menu) untuk mengaktifkan
Assistant Menu kamu bisa mengikuti langkah berikut ini :
- Masuk ke menu Pengaturan ( Setting ) pada HP Samsung kamu
- Pilih Menu Accessibility
- Kemudian Klik Dexterity and Interaction
- Setelah itu akan muncul pilihan tab Assistant Menu, klik untuk aktifkan
- Selesai! Sekarang kamu bisa melakukan screenshot dengan sekali klik pada kotak kecil ( Floating Menu ) layar HP Samsung kamu
- Hasil screenshot bisa kamu lihat di Galeri HP kamu ya
Itu tadi cara screenshot HP Samsung. Selamat Mencoba!
Berita Terkait
-
Perbandingan Spesifikasi OPPO Find X8 Pro vs Samsung Galaxy S24 Ultra, Duel HP Flagship Kasta Atas
-
Cara Mengaktifkan Always On Display di HP Samsung
-
4 Rekomendasi HP Samsung Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024
-
Bukan Gemini, Samsung Bakal Andalkan ChatGPT untuk Galaxy AI?
-
Perbandingan Spesifikasi Samsung Galaxy A16 5G vs OPPO Reno12 F 5G, Duel MediaTek Dimensity 6300 Beda Harga
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Ribuan Saksi Bakal Diterjunkan Heri-Sholihin Kawal Pemungutan Suara di TPS Kota Bekasi
-
Tampang Pak Ogah Diduga Pelaku Pelecehan Kakak Beradik di Bekasi Timur
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan