SuaraBekaci.id - Jelang pergantian akhir tahun atau malam tahun baru 2022 menjadi perhatian sejumlah daerah, khususnya di Karawang.
Kapolres Kabupaten Karawang AKBP Aldi Subartono menegaskan tidak akan ada pesta perayaan malam tahun baru yang menimbulkan kerumunan di wilayah Karawang.
"Saya imbau untuk warga tidak merayakan malam tahun baru dengan petasan atau mercon. Tidak ada konvoi-konvoi," kata Kapolres.
Selain di tempat terbuka, pihak kepolisian juga melarang pesta perayaan malam tahun baru di hotel.
"Karena memang COVID-19 belum berakhir, malam tahun baru di rumah saja bersama keluarga berdoa, kita mensyukuri tahun 2021 kita masih diberikan kesehatan," katanya.
Sementara itu, Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana menerbitkan Surat Edaran Nokor 443/6778 tahun 2021 Tentang Pencegahan dan Penanggulangan COVID-19 Pada Saat Natal Tahun 2021 dan Tahun Baru Tahun 2022 di Karawang.
Seiring dengan adanya surat edaran itu, maka pada pada 31 Desember 2021 hingga 1 Januari 2022, Pemkab Karawang bersama pihak kepolisian akan menutup akses jalan menuju Alun-alun dan melakukan rekayasa untuk pedagang kaki lima di pusat keramaian agar dapat menjaga jarak antar pedagang dan pembeli.
Dalam surat edaran juga diimbau kepada masyarakat agar tetap disiplin protokol kesehatan dan merayakan malam pergantian tahun di rumah saja demi kesehatan bersama.
Baca Juga: 30 Link Twibbon Malam Tahun Baru 2022 yang Super Keren!
Berita Terkait
-
Prabowo Umumkan Indonesia Capai Swasembada Pangan 2025
-
Prabowo Geleng-gelang Kepala: Bolak-balik Orang Datang Mau Nyogok Saya
-
Prabowo Agenda Panen Raya di Karawang, Zulhas dan Bobby Naik Motor
-
Ancol Donasikan 10 Persen Penjualan Tiket Malam Tahun Baru ke Korban Bencana Sumatra
-
Bertemu Sosok Berbusana Merah di Malam Tahun Baru
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74
-
BRI dan Kemenpora Bekali Atlet SEA Games 2025 dengan Literasi Keuangan untuk Masa Depan
-
Apresiasi Prestasi Indonesia Raih Posisi Runner-Up SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Nasional
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee