SuaraBekaci.id - Rekaman CCTV di sebuah kontrakan wilayah Kavling Daruttaqwa Ujung Harapan, Bekasi Utara memperlihatkan aksi seorang pencuri berduel dengan korbannya, Rabu (29/12/2021) sekitar pukul 03.25 WIB.
Dari pantauan CCTV terlihat jalanan berbentuk lorong yang berujung kontrakan itu dalam kondisi sepi.
Terlihat di ujung jalan kawanan pencuri yang berjumlah 2 orang dengan mengendarai sepeda motor berusaha kabur dan sempat tertahan oleh warga.
Warga yang berusaha menghalau para pencuri itu bahkan sempat berduel hingga motor mereka jatuh, namun sayangnya para pelaku berhasil mendirikan motornya kembali melarikan diri.
Unggahan akun Instagram @infobekasi ini telah disaksikan sebanyak 12 ribu lebih warganet dengan komentar ketakutan dari mereka.
"Bekasi udah kayak sarangnya para kriminial, kenapa tengah malam tidak ada yang patroli lagi sih, " tulis akun @dicky_azwa***.
"Kenapa jadi maling mulu sih ya," tambah yang lain @adnanmau***.
"Mengapa Bekasi begitu ngeri, " kata akun @r.nomero.ott***.
"Bekasi tempatnya kriminal kali ya, begal, curanmor, sekarang maling bobol kontrakan ada semua di Bekasi, ngeri dah," timpal akun @lolan***.
Baca Juga: Dishub Probolinggo Pasang 18 CCTV untuk MengawasiTitik Rawan Kecelakaan
"Hidup di Bekasi kayaknya memang harus punya senjata, minimal tombak, mau nylurit tombak duluan, tombak matanya biar gak mati dan gak kena hukum," tulis akun @jenengkuso***.
Kontributor : Ririn Septiyani
Berita Terkait
-
Tekan Angka Kecelakaan, Kemenhub Siapkan Aturan Baru Standar Teknologi Motor
-
Terkenal Bandel, 5 Motor Bekas Ini Ternyata Cuma Dijual Rp5 Jutaan
-
Siapkan Tabungan Mulai Sekarang! Ini 5 Rekomendasi Motor buat Mudik Nyaman di Lebaran 2026
-
4 Rekomendasi Motor Bebek Terbaik Harga Murah Under 7 Juta: Serba Bandel, Serba Irit!
-
5 Kekurangan Membeli Motor Bekas dan Tips Agar Tidak Salah Beli
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74