SuaraBekaci.id - Twibbon merupakan mikrositus yang berisi bingkai foto yang dibuat secara menarik untuk tujuan promosi, dukungan suatu acara, kampanye, dan lain-lain.
Mikositus sudah ada sejak tahun 2009, dan Twibbon sudah mendukung lebih dari 300 ribu acara di dunia. Jutaan orang didunia ini sudah memanfaatkan Twibbon untuk mendukung suatu acara.
Sudah taukah kalian bahwa membuat Twibbon sangatlah gampang. Jika kalian masih bingung bagaimana cara membuat Twibbon, yuk simak penjelasan di bawah ini.
Cara menggunakan Canva untuk membuat template Twibbon.
1. Unduh aplikasi Canva dari Google Play Store.
2. Jika menggunakan laptop bisa langsung ke canva.com.
3. Klik menu pengukuran untuk mengatur ukuran.
4. Atur dalam bentuk persegi
5. Klik tombol Buat Desain Baru. Kanvas putih kosong
Baca Juga: Apa itu Secreto? Situs Pesan Tersembunyi yang Kembali Viral di Internet
6. Kemudian klik menu item untuk menambahkan bentuk desain yang diinginkan.
7. Masukkan bingkai di kolom pencarian, lalu OK.
8. Pilih bingkai yang menarik.
Cara menggunakan PicsArt untuk membuat template Twibbon
1. Unduh aplikasi PicsArt dari Google Play Store.
2. Kemudian buka aplikasi PicsArt.
Berita Terkait
-
Kumpulan Twibbon Hari Ibu 2021, Cocok buat Foto Profil Media Sosial
-
70 Twibbon Hari Ibu 2021 untuk Dipasang Jadi Foto Profil WA, Facebook dan IG
-
50 Link Twibbon Hari Ibu 2021 dan Cara Pasangnya
-
40 Link Twibbon Natal 2021 Gratis, Desain Keren Cocok Buat Status WhatsApp
-
40 Twibbon Tahun Baru 2022, Tetap Jaga Tali Persaudaraan Sambut Tahun Baru
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam