SuaraBekaci.id - Cara Menonaktifkan IG. Instagram adalah media sosial yang sangat popular, namun dengan kepopuleran aplikasi tersebut, membuat pengguna merasa bosan dan penat.
Hal ini jadi membuat pengguna ingin menonaktifkaan akun Instagran atau IG secara sementara atau bahkan permanen. Di IG sudah diberi fitur untuk menutup atau mononaktifkan akun IG.
Seperti yang tercantum di atas tadi, fitur di IG ada dua opsi. Pertama digunakan untuk menonaktifkan akun IG sementara waktu. Opsi kedua untuk menutup akun IG secara permanen.
Jika pungguna ingin menonaktifkan akun IG bisa memilih diantara dua opsi tersebut sesuai dengan keinginan pengguna. Ada yang masih bingung bagaimana cara untuk menonaktifkan akun IG?
Baca Juga: Saat Pemuka Agama Eksis di Instagram dan TikTok
Mari kita simak langkah-langkah untuk menonaktifkan akun IG di bawah ini:
Cara Menonaktifkan Akun Instagram Sementara
Berikut cara meninaktifkan akun IG untuk sementara waktu:
- Pergi ke situs resmi Instagram
- Login menggunakan akun instagram Anda
- Setelah Login, Klik ikon Profil Anda
- Kemudian, Pilih perintah Edit Profil
- Lalu scroll hingga ke bagian bawah
- Cari perintah “Nonaktifkan Sementara Akun Saya”
- Sebelumnya, Centang Saran Akun Serupa
- Klik Nonaktfikan Sementara Akun Saya
- Berikan Alasan atas penonaktifan Akun
- Masukkan Kata Sandi Akun Anda
- Klik Akun Di Nonaktifkan Sementara
- Konfirmasi dengan Klik YA
- Proses pun Selesai
Cara Menonaktifkan Akun Instagram Sementara dan Permanen
Berikut cara meninaktifkan akun IG untuk permanten:
Baca Juga: Viral Motor Sejoli Mogok di Jalan Tanjakkan, Warganet Sindir si 'Adek': Malu Kah Dek?
- Buka Browser di Smartphone Anda
- Buka situs web resmi Instagram
- Tambahkan kata kunci Remove Account Permanen
- Klik situs, lalu Login akun Anda
- Pastikan Login akun yang ingin dihapus
- Klik perintah “Harus Permanen Akun Saya”
- Masukkan Alasan atas penghapusan
- Pilih atau tulis alasan sendiri
- Masukkan kata sandi akun Anda
- Klik “Hapus Permanen Akun
- Klik Ya untuk konfirmasi
- Proses
Demikian penjelasan mengenai cara menonaktifkan akun IG dengan dua cara yaitu dengan cara sementara atau permanen. Semoga dengan penjelasan diatas dapat membantu kalian yang ingin menonaktifkan akun IG kalian.
Kontributor : Annisa Nur Rachmawati
Berita Terkait
-
Instagram Nissa Sabyan Dapat Unfollow Massal Imbas Pernikahan dengan Ayus Terungkap, Ribuan Followers Hilang
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
Bukan Geng Selebgram, Momen Justin Hubner Muncul di Live IG Jennifer Coppen Bikin Curiga: Jangan-jangan..
-
Australia Bikin RUU Larangan Media Sosial untuk Anak di Bawah 16 Tahun, Jika Dilanggar Dendanya Mencapai Rp500 Miliar
-
Daftar Harga Konten Eksklusif Selebgram, Pendapatan Fuji Tertinggi Meski Terbilang Murah
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Tri Adhianto Kirim Ucapan Spesial untuk Sosok Ini
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tutup Paparan Visi Misi dengan Cara Tak Biasa
-
Heri-Sholihin Optimis Pertumbuhan Ekonomi Kota Bekasi Bisa Tembus 8 Persen, Begini Caranya