SuaraBekaci.id - Kasus pelecehan seksual kembali terjadi, kali ini di kantor kelurahan di Tangerang, Banten. Korbannya yakni siswi yang sedang PKL.
Saat ini pihak kepolisian tengah turun tangan mengusut dugaan kasus tersebut.
Kapolres Tangerang Selatan AKBP Iman Imanuddin membenarkan adanya insiden pelecehan itu, ada tiga orang yang sudah melaporkan hal itu.
“Sementara ini korbanya tiga orang,” kata Iman saat dihubungi wartawan, Kamis 16 Desember 2021.
Pelakunya sendiri diduga merupakan pegawai kelurahan. Iman menyebut terduga pelaku juga sudah diamankan oleh pihaknya.
“Pelaku sudah kita amankan, kita jemput ke Polres saat dalam perjalanan ke Mekah dan Madinah,” beber Iman.
Iman sendiri belum membeberkan lebih detail terkait kronologi pelecehan tersebut. Sebab, dia menyebut pihaknya masih melakukan pendalaman terkait kasus ini.
“Nanti di Polres unit PPA dilakukan pemeriksaan, pendalaman seperti apa fakta hukumnya dan alat bukti yang bisa kami kumpulkan untuk mengonstruksikan dugaan pidana yang dilakukan si orang kelurahan tersebut,” pungkas Iman.
Baca Juga: Mengenal Victim Blaming: Fenomena yang Seharusnya Tidak Dirasakan Korban Pelecehan Seksual
Berita Terkait
-
RSUD Kota Serang Dikepung Banjir
-
Banjir Rendam Tol Bandara Soetta, Lalu Lintas Macet 1,5 Kilometer
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Pancaroba Picu Kewaspadaan Superflu di Kabupaten Tangerang, Dinkes Minta Warga Tidak Panik
-
Borneo FC Tumbang dari Persita, Duel Klasik Persib vs Persija Penentu Juara Paruh Musim
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi