SuaraBekaci.id - Top lima berita Suarabekaci.id pada Selasa (15/12/2021), perampok bersenjata baku hantam dengan petugas di Jagakarsa, warganet: tembak mati aja, atribut dan bendera Ormas wilayah Cikarang dicopot, warganet: gak sekalian dibubarin?
Tidak hanya itu ada juga perampok pegadaian di Jagakarsa ternyata pakai pistol mainan, ini penampakannya, Ustaz Gondrong gandakan uang jadi kasus terheboh 2021 Polres Metro Bekasi dan masuk ke Acara Pengajian 40 Hari Vanessa Angel pakai gelang, Netizen: emang konser.
1. Perampok Bersenjata Baku Hantam Dengan Petugas di Jagakarsa, Warganet: Tembak Mati Aja
Sebuah video yang memperlihatkan baku hantam menegangkan viral di Media Sosial Pada Senin (13/12/2021) malam.
Petugas kepolisian bersama sejumlah warga mengepung sebuah kantor Pegadaian di Jalan Moh. Kahfi, Cipedak, Jagakarsa, Jakarta Selatan.
2. Perampok Pegadaian di Jagakarsa Ternyata Pakai Pistol Mainan, Ini Penampakannya
Perampok yang menjarah dan menggegerkan Kantor Pegadaian di Jalan Moh. Kahfi Cipedak, Jagakarsa Jakarta Selatan rupanya menggunakan pistol palsu alias pistol mainan saat beraksi.
Video yang beredar memperlihatkan kondisi pelaku perampokan yang mengenakan kemeja panjang berwarna biru bergaris itu tengah tergeletak tak berdaya dalam kondisi babak belur.
Baca Juga: Ingin Jenguk Gala, Doddy Sudrajat Minta Bantuan Kak Seto
3. Atribut dan Bendera Ormas Wilayah Cikarang Dicopot, Warganet: Gak Sekalian Dibubarin?
Puluhan Atribut/bendera Ormas yang berada di sepanjang Jalan Raya Cikarang Cibarusah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat ditertibkan oleh puluhan aparat gabungan Kecamatan Cikarang Selatan.
Kegiatan penertiban yang dilakukan pada hari Senin ( 13/12/2021 ) juga menyasar di area sekretariat ormas Wilayah Cikarang Selatan.
4. Ustaz Gondrong Gandakan Uang jadi Kasus Terheboh 2021 Polres Metro Bekasi
Tag
Berita Terkait
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Bahlil Tetap Proses Izin Pertambangan Ormas Meski Aturan Digugat di MK
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang