
SuaraBekaci.id - Top lima berita Suarabekaci.id pada Selasa (15/12/2021), perampok bersenjata baku hantam dengan petugas di Jagakarsa, warganet: tembak mati aja, atribut dan bendera Ormas wilayah Cikarang dicopot, warganet: gak sekalian dibubarin?
Tidak hanya itu ada juga perampok pegadaian di Jagakarsa ternyata pakai pistol mainan, ini penampakannya, Ustaz Gondrong gandakan uang jadi kasus terheboh 2021 Polres Metro Bekasi dan masuk ke Acara Pengajian 40 Hari Vanessa Angel pakai gelang, Netizen: emang konser.
1. Perampok Bersenjata Baku Hantam Dengan Petugas di Jagakarsa, Warganet: Tembak Mati Aja
![Tangkapan layar video viral saat polisi mengamankan pelaku perampokan bersenpi di sebuah kantor Pegadaian swasta di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Senin (13/12/2021) malam. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/12/14/70669-perampokan-di-pegadaian-jagakarsa.jpg)
Sebuah video yang memperlihatkan baku hantam menegangkan viral di Media Sosial Pada Senin (13/12/2021) malam.
Baca Juga: Ingin Jenguk Gala, Doddy Sudrajat Minta Bantuan Kak Seto
Petugas kepolisian bersama sejumlah warga mengepung sebuah kantor Pegadaian di Jalan Moh. Kahfi, Cipedak, Jagakarsa, Jakarta Selatan.
2. Perampok Pegadaian di Jagakarsa Ternyata Pakai Pistol Mainan, Ini Penampakannya
Perampok yang menjarah dan menggegerkan Kantor Pegadaian di Jalan Moh. Kahfi Cipedak, Jagakarsa Jakarta Selatan rupanya menggunakan pistol palsu alias pistol mainan saat beraksi.
Video yang beredar memperlihatkan kondisi pelaku perampokan yang mengenakan kemeja panjang berwarna biru bergaris itu tengah tergeletak tak berdaya dalam kondisi babak belur.
Baca Juga: Top 5 Berita, Keranda Jenazah Dibawa Lari, Kasus Pencabulan Oleh Guru Ngaji di Depok
Berita Terkait
-
Disebut Tidak Sportif, Viral Pemain Badminton PB Exist Diduga Remas Shuttlecock Saat Bertanding
-
Ormas Preman Ganggu Pembangunan Pabrik BYD di Subang
-
Penjual Batik Ganteng Ini Viral di TikTok, Digoda Netizen Sampai Salting Saat Live
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Suasana Pengajian 7 Harian Titiek Puspa Penuh Haru
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
Perang Tarif AS-China, Guru Besar Binus Bekasi: Dunia Pendidikan Harus Lebih Adaptif
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah