SuaraBekaci.id - Bagi kaum hawa sebelum memulai aktivitas pagi hari agar menyimak artikel dibawah ini. Pastinya, setiap wanita akan terlebih dahulu menggunakan skincare untuk menjaga kulit agar lebih baik.
Nah, pastinya masih banyak kaum hawa yang belum tahu sepenuhnya urutan memakai skincare agar hasilnya baik dan maksimal.
Tidak hanya malam hari, biasanya wanita juga wajib memakai rangkaian skincare di pagi hari demi menjaga kulit wajah yang sehat dan terawat.
Sebelum menggunakan makeup, pastikan bahwa kulit wajah kamu sudah terlindungi secara maksimal dengan beberapa produk skincare seperti toner, pelembap, dann tentunya sunscreen.
Menyadur dari Ayojakarta -jaringan Suara.com, berikut urutan memakai skincare yang sangat penting dalam perawatan kulit.
Sabun cuci muka
Sunscreen atau tabir surya
Last but not least, penggunaan sunscreen di pagi hari tentu wajib dilakukan untuk melindungi kulit wajah dari sengatan panas matahari yang dapat memicu penuaan pada kulit.
Untuk hasil maksimal, gunakan sunscreen 15 sampai 30 menit sebelum pergi ke luar rumah supaya sunscreen dapat terserap secara maksimal.
Baca Juga: 4 Cara Cepat Mengatasi Kulit Kering dan Kusam, Cukup Rutin Lakukan Hal Ini
Setelah memakai sunscreen, kini kulit wajahmu telah terlindungi dan siap untuk diberi polesan make up.
Langkah pertama skincare di pagi hari yaitu mencuci muka menggunakan sabun cuci muka yang sesuai dengan tipe kulit kamu.
Langkah ini bertujuan menghilangkan minyak dan kotoran yang menumpuk semalaman. Apalagi jika malam harinya, kamu menggunakan skincare. Oh, iya. Jangan lupa gunakan air mengalir, ya!
Toner
Untuk memastikan bahwa semua kotoran dan minyak telah terangkat, gunakan toner sesudah cuci muka. Di sini, toner juga berperan penting untuk meredakan peradangan pada jerawat, mengecilkan, sampai mencegah munculnya jerawat baru.
Selain itu, toner juga membuat pH wajah kembali netral dan siap untuk menerima produk skincare maupun makeup selanjutnya.
Berita Terkait
-
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
-
5 Moisturizer Wardah untuk Kurangi Kerutan dan Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
7 Skincare Mengandung Bakuchiol untuk Usia 50 Tahun yang Tidak Cocok Pakai Retinol
-
Sabun Cuci Muka Apa yang Bisa Membersihkan Sekaligus Anti-Aging? Ini 6 Pilihannya
-
Skincare Wardah Apa yang Bagus untuk Flek Hitam? Ini 5 Pilihannya
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar