SuaraBekaci.id - Hari Sumpah Pemuda diperingati setiap tahun hari ini, Kamis (28/10/2021).
Pada hari ini 93 tahun yang lalu, tepatnya 1928, para pemuda Indonesia berucap sumpah dengan penuh semangat. Berikut ini isi teks Sumpah Pemuda.
Isi teks Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928, memiliki makna yang dalam bagi Indonesia.
Ini adalah isi teks Sumpah Pemuda yang diikrarkan para pemuda pada 28 Oktober 1928.
Teks Sumpah Pemuda
"Kami putra dan putri Indonesia, mengaku bertumpah darah yang satu, tanah air Indonesia."
"Kami putra dan putri Indonesia, mengaku berbangsa yanng satu, bangsa Indonesia."
"Kami putra dan putri Indonesia menjunjung bahasa persatuan, Bahasa Indonesia."
Sejarah Sumpah Pemuda
Sejarah Sumpah Pemuda bermula dari kongres pemuda. Kongres ini memiliki visi dan misi untuk memajukan paham persatuan dan kesatuan bangsa. Selain itu, kongres ini juga bertujuan untuk mempererat ikatan pemuda dengan bangsanya.
Diketahui, kongres pemuda digelar dua kali. Kongres pemuda I digelar tahun 1926. Pada kongres ini, para pemuda sukses merumuskan dasar-dasar yang terbagi menjadi dua kesepakatan.
Adapun dua kesepakatan tersebut yakni (1) cita-cita para pemuda untuk berjuang memerdekakan Indonesia serta (2) perkumpulan pemuda sebagai upaya mengumpulkan organisasi pemuda menjadi satu wadah.
Sedangkan kongres pemuda II digelar tahun 1928. Kongres ini terbagi menjadi tiga sesi yang dilaksanakan di tiga tempat berbeda. Adapun tujuan dari digelarnya rapat tersebut yaitu sebagai berikut:
Rapat pertama diaksanakan dengan tujuan mengobarkan semangat persatuan para pemuda.
Rapat kedua dilaksanakan untuk membahas masalah pendidikan, yang mana setiap anak berhak untuk memperoleh pendidikan kebangsaan serta pendidikan secara demokratis.
Rapat ketiga atau terakhir digelar guna menjelaskan betapa pentingnya demokrasi dan nasionalisme.
Berita Terkait
-
Profil B.M Diah: Tokoh Pers dan Pahlawan yang Selamatkan Draf Asli Teks Proklamasi
-
Pengusaha Muda BRILiaN 2025: Langkah BRI Majukan UMKM Daerah
-
Roy Suryo Soroti Perayaan Sumpah Pemuda ala Gibran: Sungguh Membagongkan!
-
Sumpah Pemuda di Era Globalisasi, Jati Diri Bangsa Terancam?
-
Prabowo di Hari Sumpah Pemuda: Jangan Takut Bermimpi Besar, Indonesia Tak Akan Pernah Kalah!
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
BRI Dorong Percepatan Pemulihan Pascabencana lewat Pembangunan Huntara di Aceh
-
Sambut 2026, Dirut BRI Optimistis Transformasi Dorong Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny
-
PMI Kirim 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025