SuaraBekaci.id - Aktivitas di luar ruangan membutuhkan alas kaki atau sepatu yang mumpuni agar semangat dan mampu menyelesaikan pekerjaan. Tidak perlu mahal, berikut adalah tips memilih sepatu untuk aktivitas.
Dikutip dari keterangan pers Leo Richie yang diterima Suara.com, Rabu (27/10/2021) berikut ini.
1. Pastikan ukuran alas kaki pas
Walau sederhana, tidak jarang ini menjadi kendala saat membeli sepatu secara online. Tentunya, kamu bisa mengukur terlebih dahulu panjang kakimu dengan penggaris, kemudian cari sepatu yang pas dengan ukuran kamu.
Pastikan ada jarak sekitar satu sentimeter antara jari dan ujung sepatu. Atau kamu bisa coba goyangkan jari kaki untuk memastikan ada ruangan yang cukup luas.
2. Pilih waktu yang tepat untuk menentukan size
Menariknya, ukuran kakimu akan berbeda panjangnya saat pagi ketimbang sore hari. Dibanding dengan pagi hari setelah seharian aktivitas, ukuran kakimu akan sedikit membesar pada sore dan malam hari.
Karena itu, saat membeli sepatu sebaiknya dibeli di sore hari. Dengan begitu, kamu akan merasa lebih nyaman dan pas saat menjalani aktivitas.
3. Perhatikan ketebalan sol
Ketebalan sol akan memengaruhi kenyamanan kakimu. Jika terlalu tipis, kamu akan cepat pegal. Namun jika terlalu tebal kamu akan merasa cepat lelah.
Jika kamu suka sol yang tebal, pastikan sepatu tidak terlalu berat. Lain halnya jika menyukai sol yang tipis, pastikan bagian sol cukup empuk di kakimu.
4. Perhatikan bahan dan pola
Hal penting yang perlu diperhatikan saat memilih sepatu adalah, dengan melihat bahan dan pola yang digunakan.
Pilihlah bahan yang nyaman dan tidak membuat kaki berkeringat. Jika bahan sepatu terlalu panas, bukan kaki saja yang berkeringat, tetapi juga bisa membahayakan kesehatan kaki.
Selain itu, perhatikan juga pola dari sepatu di bagian tumit. Dan pastikan kamu memilih sepatu dengan bagian tumit yang empuk, agar kaki tidak mudah lecet. Di samping itu, sangat disarankan untuk memilih sepatu dengan bahan kulit, suede, dan kain.
Berita Terkait
-
7 Sepatu Slip On Kembaran Skechers Go Walk, Nyaman Tanpa Tali Harga Rp100 Ribuan
-
Lebih Baik Sepatu Saucony atau HOKA untuk Daily Run? Ini Perbandingannya
-
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
-
5 Sepatu Adidas Casual Budget Mahasiswa, Andalan Buat Nongkrong dan Jalan
-
5 Sepatu Lari Mizuno Ternyaman untuk Kaki Lebar: Bantalan Empuk, Anti Lecet
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam