SuaraBekaci.id - Seorang perempuan ditemukan tewas di dalam kamarnya di Kampung Rawa Bangkong Kaum RT 001 RW 002 Kelurahan Serta Jaya Kecamatan Cikarang Timur Kabupaten Bekasi, Sabtu (23/10/2021).
Informasi yang beredar pada akun sosial media Bekasi Cikarang, korban baru menikah selama 6 bulan, diduga sedang hamil dan ditemukan bersimbah darah dalam kamar.
Pada salah satu akun Bekasi @guebekasinews menuliskan, jasad pertama kali adik korban Romli (16) sekira pukul 09:00WIB.
Saat masuk, korban ditemukan telah bersimbah darah dengan posisi tengkurap. Ada luka tusukan senjata tajam pada leher, tangan dan kaki. Ditemukan juga 4 buah pisau di samping korban.
Selain senjata tajam dan luka, akun tersebut juga menuliskan ditemukan 3 buah handphone di dalam bak mandi.
Sedangkan suami korban, sedang tidak berada di rumah.
Kasusnya kini sedang ditangani Polsek Cikarang Timur dan mayat korban dibawa ke RS Kramatjati untuk dilakukan otopsi.
"Polsek Cikarang Timur yang mendapatkan laporan mendatangi lokasi tersebut dengan memeriksa beberapa saksi beserta barang bukti pisau, dan tiga buah handphone.
Sampai berita diterbitkan belum ada keterangan dari pihak kepolisian,Sementra guna penyelidikan jasad korban di Bawa ke RS Keramat Jati untuk dilakukan Otopsi." demikian akhir caption .
Berita Terkait
-
Dari Desain hingga Kenyamanan, Yamaha NMAX Buktikan Skutik Premium Ramah Perempuan
-
Hanggini Umumkan Kehamilan Anak Pertama Setelah 2 Tahun Menikah
-
2 Tahun Menikah dengan Luthfi Aulia, Hanggini Umumkan Hamil Anak Pertama
-
Fakta Pahit! Sempat Dibantah Polisi, Kades Bangun Jaya Benarkan 6 Warganya Tewas di Lubang Pongkor
-
Dilantik Sebagai Ketua Perwosi, Tri Tito Karnavian Komitmen Tingkatkan Kualitas Kesehatan Keluarga
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol