SuaraBekaci.id - Seorang wedding singer atau penyanyi khusus acara pernikahan membagikan pengalaman yang kurang mengenakan.
Pengalaman tersebut dia dapatkan saat sedang bekerja, bernyanyi di sebuah pernikahan.
Ia membagi ceritanya pada akun tiktok @menur_biyonce
Kepada para pengguna Tiktok dia menuliskan jika biasanya wedding singer tampil di atas sebuah panggung. Kali ini dia dan teman-teman bandnya diminta bernyanyi di dalam ruang kecil atau semacam gudang.
Hal tersebut membuatnya cukup kaget, terlebih, penyanyi itu telah berdandan dengan makeup yang maksimal untuk tampil di depan orang banyak.
"Udah dandan cantik dari rumah tinggal ganti kostum, pas tau tempat nyanyinya di dalam gudang," tulisnya dalam video itu.
Terlihat, di sana mereka harus bersempit-sempitan, di tengah-tengah tumpukan kardus air mineral dan barang-barang lain.
Meski begitu, mereka tetap profesional memainkan lagu demi lagu di acara pernikahan yang sebenarnya tampak luas dan mewah tersebut.
Video ini pun menarik perhatian warganet hingga telah dilihat oleh lebih dari 2,3 juta kali dengan lebih dari 200 ribu tanda suka.
"Tahu gitu ngapain bayar penyanyi sama band mahal-mahal, mending pake speaker bluetooth aja," ujar @call.xx.xxie_.
"Ibarat dibutuhkan tapi diselundupkan," jelas @echxxxxina.
"Jadi ini tuh di beberapa daerah sudah boleh mengadakan resepsi pernikahan, tapi tanpa hiburan. Mungkin ini ngeyel tapi diumpetin," tulis @ajix_xxxxoho.
Berita Terkait
-
5 Brand Besar Cuci Gudang: Serbu Diskon Akhir Tahun di Hush Puppies hingga H&M
-
Resi Gudang Jadi Senjata Putus Praktik Ijon, Petani Dinilai Bisa Naik Kelas
-
Sambut Harbolnas 12.12: Ini Cara Gudang Modern Mengelola Lonjakan Pesanan dengan AI dan Skala Besar
-
Menteri PMK Bantah Penjarahan Beras di Sibolga: Bantuan untuk Warga Banjir, Bukan Kerusuhan
-
Polda Metro Jaya Bongkar Gudang Amunisi Ilegal di Jakarta Barat, Ratusan Peluru Disita
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam