SuaraBekaci.id - Jadwal vaksinasi COVID-19 Kota Bekasi 5 Oktober 2021. Lengkap dengan tempat vaksinasi COVID-19.
Hari ini vaksinasi COVID-19 kota bekasi ada di 5 tempat. Bagi masyarakat yang belum melakukan vaksinasi, pemerintah Bekasi dengan puskesmas-puskesmas daerah bekerjasama untuk terus melakukan pemerataan program vaksin untuk membentuk herd immunity atau kekebalan kelompok untuk pencegahan penyebaran virus Covid-19.
Berikut ini adalah 5 tempat dan jadwal vaksinasi di kota Bekasi
1. UPTD PUSKESMAS KARANG KITRI
Baca Juga: Penularan Covid-19 Varian Delta di Australia Mulai Reda Setelah Perpanjangan Lockdown
Tanggal pelaksanaan : Selasa, 5 Oktober 2021
Jam : 08.00- selesai
Lokasi :
- Puskesmas Karang Kitri
- Trans Park Juanda
Syarat :
- Fotokopi KTP/KK (NKRI)
- Usia di atas 12 tahun
- Ada dalam keadaan sehat
Jenis Vaksin:
- Vaksin Pfizer dosis 1 & 2
- Vaksin Sinovac dosis 2
2. UPTD PUSKESMAS BOJONG RAWALUMBU (Pfizer dosis 1&2, Sinovac dosis 2)
Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 5 Oktober 2021
Baca Juga: Beda Data Pusat dengan Pemprov DKI Soal Nol Kematian Covid-19 di Jakarta
Lokasi :
- GS Lincsquare Kemang Pratama
- Posyandu Bungur RW 06
- Posyandu Melati 2A RW 25
- Posyandu Dahlia RW 13
Sedangkan bagi peserta vaksinasi dengan jenis vaksin Sinovac dosis kedua akan dilakukan di UPTD Puskesmas Bojong Rawalumbu.
- Syarat :
- Minimal usia 12 tahun
- Membawa fotokopi KTP dan KK
- Kondisi sehat
- Bagi yang memiliki komorbid disertakan surat layak vaksin
- No Hp yang bisa menerima SMS
3. Puskesmas Perwira
Tanggal Pelaksanaan : Senin, 4 Oktober - Sabtu, 9 Oktober 2021
Jam : 08.00-11.00 WIB
Lokasi : Puskesmas Perwira
Jenis Vaksin :
- Pfizer dosis 1 & 2
- Sinovac dosis 2
4. Kelurahan Bintara
Tanggal pelaksanaan : Selasa, 5 Oktober 2021
Jam : 08.00-14.00 WIB
Lokasi : Kantor Sekretariat RW.002
Syarat :
- Fotokopi KTP dan KK 2 lembar
- Membawa alat tulis sendiri
- Mencantumkan nomor telepon yang aktif pada fotokopi KTP dan KK
Jenis Vaksin :
- Pfizer dosis 1&2
- Sinovac dosis 2
5. Kelurahan Jaticempaka (Pfizer & Sinovac dosis 1&2)
Tanggal pelaksanaan : Selasa, 5 Oktober 2021
Jam : 08.30-selesai.
Lokasi :
- Aula Kelurahan Jaticempaka, Jl. Jamblang RT.003/RW.003
- Kediaman bapak Suwigno, Jl. Gondangdia Koperasi No. D 5 RT.001/RW.009
- Wilayah RW 010, Titik kumpul rumah ketua RW.010 (Jl. Setia I K) door to door
Persyaratan :
- Fotokopi KTP
- Kartu vaksin (untuk dosis 2)
- Nomor telepon aktif
- Untuk usia di atas 12 tahun ke atas
Kontributor : Kiki Oktaliani
Berita Terkait
-
Gara-Gara Kabar Perceraian Sherina Munaf dan Baskara Mehendra, Istilah Lavender Marriage Trending
-
DPR Bakal Ungkap Dalang di Balik Pagar Laut: Jangan Bilang Ruang Laut Ini Milik Tuhan
-
Ini Dia Penampakan Pagar Laut di Bekasi yang Menuai Polemik
-
Selidiki Pihak yang Tanggungjawab Atas Pemagaran Laut, DPR: Kita Takut Salah Panggil
-
Pagar Laut di Perairan Pesisir Utara Bekasi Ternyata Proyek Bikinan Pemerintah
Tag
Terpopuler
- Jairo Riedewald: Saya Tidak Bisa...
- Gibran Disebut Ikut Selamatkan Warga Los Angeles saat Kebakaran, Netizen: Nyelamatin IPK Aja Nggak Bisa
- Jairo Riedewald: Saya Cuma Kelinci Percobaan
- Thom Haye Bicara Potensi Dilatih Patrick Kluivert: Sulit...
- Patrick Kluivert: Mees Hilgers, Calvin Verdonk, dan Jay Idzes
Pilihan
-
5 Pemain Keturunan Belanda yang Paling Menyita Perhatian di Liga Indonesia
-
Hino Keluhkan Banjir Truk China di Indonesia
-
Manajer Pastikan Arlyansyah dan Figo Dennis Tetap di PSIM Yogyakarta
-
Sadis! Rekonstruksi Tawuran Geng di Pontianak, Usus Remaja Terburai Disabet Celurit 180 cm
-
Cara WNI Pindah Kewarganegaraan Jepang, Ternyata Tidak Serumit Itu!
Terkini
-
KKP Segel Pagar Laut Milik PT TRPN di Bekasi, Kuasa Hukum: Bukan Salah Kami!
-
Viral Pagar Laut Misterius di Bekasi, KKP Ambil Langkah Penyegelan
-
Pagar Laut Misterius di Bekasi Ganggu Rezeki Nelayan, Pemprov Jabar Klaim Begini
-
Tuntut Pembunuh Suaminya Dihukum Berat, Istri Sandy Permana: Nyawa Dibayar Nyawa
-
Pelajar SMP di Bekasi Jadi Korban Penipuan Uang Palsu Lewat Facebook, Dapat Upah Rp50 Ribu