SuaraBekaci.id - Film genre horor memang selalu memiliki penggemarnya. Film horor durasi lama atau tidak, pastinya membuat bulu kuduk seketika merinding.
Seperti dilansir Buzzfeed, dari sekian banyak film horor pendek film-film ini memiliki ketegangan dan kengerian yang memuncak. Inilah film pendek horor dengan kengerian tinggi.
Bahkan film ini berdurasi hanya sekitar 7 menit, 2 menit hingga 14 menit. Ini dia film-filmnya:
- Bedfellows (2 menit)
Film ini mengisahkan tentang wanit ayang terbangun dan mendengar suara dering telepon. Lalu apa yang dia temukan benar-benar mengerikan.
2. Unknown Number (7 menit)
Di tengah malam, seorang gadis menerima panggilan mendesak dari nomor tak dikenal. Lalu ternyata dia tak menyadari ia tak sendirian di rumah.
3. Vicious (12 menit)
Seorang wanita pulang ke rumah pada suatu malam dan ia menemukan pintu depan rumahnya sudah dalam keadaan terbuka. Lalu apa yang terjadi?
4. The Smiling Man (7 menit)
Seorang gadis muda, sendirian di rumah dan bersiap menghadapi kejahatan.
5. The Cop Cam (2 menit)
Berita Terkait
-
Demon Slayer Infinity Castle Raih Animation is Cinema di Astra Film Awards
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
70 Juta Bisa Dapet Mobil Apa? Cek 5 Rekomendasi Mobil Bekas Irit BBM di Sini
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74