SuaraBekaci.id - Apple telah resmi memperkenalkan jajaran iPhone 13 terbaru. Tipe yang dapat dipilih iPhone 13 Mini, iPhone 13, iPhone 13 Pro, dan iPhone 13 Pro Max dengan ketahanan baterai yang lebih meningkat dibandingkan generasi sebelumnya.
Diinformasikan 9to5mac, Apple akhirnya mengungkap seluruh kapasitas baterai iPhone 13 secara resmi di situs Chemtrec yakni Apple menggunakan satuan watt hour.
Kapasitas iPhone 13 series ini memang meningkat dari seri iPhone 12 yang dikeluarkan tahun lalu.
Berikut Kapasitas Baterai iPhone 13
- iPhone 13 Mini = 9.34Whr, 2.438mAh, meningkat 9 persen
- iPhone 13 = 12.41Whr, 3.240mAh, meningkat 15 persen
- iPhone 13 Pro = 11.97Whr, 3.125mAh, meningkat 11 persen
- iPhone 13 Pro Max = 16.75Whr, 4.373mAh, meningkat 18,5 persen
Seri iPhone 13 kemungkinan memanfaatkan dua faktor tersebut, yakni menggunakan chip A15 Bionic yang lebih efisien dan sel baterai yang lebih besar di dalamnya.
Sebagai informasi, saat peluncuran lalu, Apple mengumumkan bahwa iPhone 13 dan iPhone 13 Pro Max tahan 2,5 jam lebih lama dari generasi sebelumnya.
Sementara iPhone 13 Mini dan iPhone 13 Pro bisa tahan lebih 1,5 jam dari model iPhone 12 Mini dan iPhone 12 Pro.
Tag
Berita Terkait
-
Daftar 3 iPhone yang Cocok untuk Investasi Gadget Jangka Panjang hingga 2030
-
Harga iPhone 13 Series Anjlok Parah, Apakah Masih Layak Dipakai Tahun 2026?
-
Harga iPhone 13 di Indonesia Bulan September 2025, Turun Jelang iPhone 17 Tiba?
-
KPK Lelang iPhone 13 Pro Max Mulai Rp 3-7 Jutaan, Ini Kelebihan dan Kekurangannya
-
Harga iPhone 13 Anjlok, Turun Hingga Rp 4 Jutaan di iBox!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
Terkini
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan