SuaraBekaci.id - Hari pertama jadi mantu memang serba salah, harus pandai-pandai menyesuaikan diri dengan situasi baru. Namun, akan jadi canggung bila hari pertama jadi mantu semua mata anggota keluarga tertuju padamu.
Seperti wanita ini, dia mengunggah video saat hari pertama jadi mantu dan semua keluarga suami melihatnya saat keluar kamar. Video ini jadi viral di sosial media.
Dalam video yang diunggah oleh sebuah akun Tiktok, Rabu (15/9/2021) tampak seorang wanita memperagakan aksinya saat keluar dari kamar di pagi hari.
Ia pun berjalan dengan agak sedikit kesusahan dan menyeret langkah. Hal itu lantas membuat semua anggota keluarga memperhatikannya.
"Hari pertama jadi mantu di keluarga suami," tulis wanita tersebut dalam videonya, dikutip Suara.com, Rabu (15/9/2021).
Ia menyebut semua orang di dalam rumah, mulai dari ayah mertua, ibu mertua hingga saudara ipar melihat ke arahnya dengan tatapan aneh.
"Baru keluar kamar langsung pada ngelihatin, semua mata tertuju ke kita dengan pandangan awkward," lanjutnya.
Ia pun kini paham mengapa banyak pasangan suami istri yang baru menikah memilih untuk menginap di hotel daripada tidur di rumah orang tua.
"Sekarang jadi tahu alasan orang-orang milih staycation di hotel," lanjutnya lagi.
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka ikut menceritakan pengalaman malam pertama tinggal di rumah keluarga suami sebagai menantu atau sebagai istri.
Ada juga warganet yang khawatir akan merasakan hal yang sama seperti yang diceritakan wanita tersebut.
"Nggak mau ada malam pertama boleh nggak sih?" tanya salah seorang warganet.
"Please besok banget nih gue nikah, jadi takut," ujar warganet lain.
"Suamiku malah ketawa-ketawa, aku nahan tangis buat jalan," ujar salah seorang warganet.
"Njir gue jadi takut dilihatin," sahut warganet lain.
Berita Terkait
-
Tren Media Sosial Cepat Berganti: Kemampuan Adaptasi atau Mudah Melupa?
-
Kamar yang Menelan Penghuninya
-
Napas di Belakang Leher
-
India Open 2026 Viral: Polusi Ekstrem, Kotoran Burung di Lapangan, Monyet Masuk Tribun
-
Dedi Mulyadi dan Willy Bongkar Sisi Gelap Gunung Emas: 70 Ribu Gurandil dan Raup 250 Kg Emas
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar