SuaraBekaci.id - Saat ini, nama bayi perempuan semakin modern dan variatif. Selain modern, nama bayi kekinian juga memiliki arti dan pelafalan yang baik. Arti nama bayi juga dipercaya menjadi doa bagi si bayi kelak dewasa.
Oleh karena itu, pastikan untuk tidak sembarangan memilih nama bayi perempuan. Nah, mari simak berikut ini daftar nama bayi perempuan modern yang bisa dijadikan inspirasi. Bagi orangtua yang mencari referensi nama bayi, simak arti nama bayi perempuan berikut ini:
Daftar Nama Bayi Perempuan Modern
Anindira: Pemberani
Aqilla: Anak yang pandai
Aurora: Fajar
Barsha: Hujan
Behati: Keberuntungan
Byanca: Cahaya
Chalinda: Pemberian Tuhan yang begitu cantik dan indah
Clarissa: Anak yang pandai
Calista: Paling cantik
Davira: Anak yang bijaksana
Daniela: Kekuatan Tuhan
Divya: Anak yang hebat
Edrea: Keberuntungan
Emily: Bersemangat
Fariza: Perempuan yang mempunyai jiwa ksatria
Freya: Dewi cinta kasih dan kecantikan
Falisha: Kebahagiaan
Gayatri: Seorang perempuan yang mempunyai tiga kekuatan
Graciela: Kesenangan
Gahayka: Nama pujian
Harumi: Musim semi
Helena: Cahaya yang bersinar terang penuh keindahan
Humeera: Penuh dengan kedamaian
Indira: Seseorang yang adil
Isvara: Pemimpin, yang berkuasa
Izora: Pagi, fajar
Janitra: Berderajat tinggi
Jovanka: Pemberian dari Tuhan
Jenar: Berkulit kuning
Keisha: Anak perempuan yang disukai semua orang
Kirei: Cantik, elok
Kyra: putri yang mulia, yang bersinar seperti matahari
Lara: Anak perempuan yang penuh keceriaan
Loulia: Mutiara kecil
Lunara: Bunga
Maheswari: Bidadari
Manda: Seseorang perempuan yang pantas dicintai
Mayumi: Kecantikan yang murni
Namira: Anak perempuan yang cekatan, lincah, dan sopan
Nahla: Air Gurun
Nimas: Anak perempuan yang cantiknya seperti rembulan
Ola: Berharga
Olivia: Kedamaian
Parmadita: Pandai
Pratista: Perempuan yang dihormati
Prisha: Tuhan yang Indah
Qiana: Anak yang jadi berkah Tuhan
Qirani: Cahaya
Ratnaduhita: Perempuan cantik seperti permata
Rania: Ratu
Raissa: Pemikir
Safira: Batu mulia berwarna biru
Shafiqa: Penuh kasih sayang
Sophia: Mempunyai kebijaksanaan yang besar
Trisha: Perempuan yang terhormat
Tantri: Ajaran inti
Utami: Sama
Utari: sabar
Valeria: Kuat dan Sehat
Vanda: Seorang pemimpin
Widuri: Batu mulia
Wulan: Bulan
Nah, itulah daftar arti nama bayi perempuan modern yang lengkap dengan artinya. Nama-nama di atas bisa dijadikan inspirasi nama bayi bagi para orang tua yang masih bingung mencari nama untuk buah hatinya.
Kontributor : Ulil Azmi
Berita Terkait
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
7 Rekomendasi Oleh-Oleh Kekinian dari Bandung, Persiapan Libur Nataru 2025/2026
-
Inspiratif: Dari Tugas Kuliah, Mahasiswa Ini Sukses Bikin Brand Camilan Kekinian
-
Hipdut, Genre Baru yang Bikin Gen Z Ketagihan Dangdut
-
Tanpa Minyak, Tetap Lezat! Gorangin Camilan Kekinian ala Gorengan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol