SuaraBekaci.id - Apple segera rilis iPhone 13 Pro dan iPhone 13 Pro Max. Laporan investor baru dari analis Ming-Chi Kuo mengatakan iPhone 13 Pro dan iPhone 13 Pro Max memiliki konfigurasi penyimpanan 1 terabyte (Tb) atau h/t 9to5Mac.
Sebagaimana dilansir dari The Verge, Senin (13/9/2021), Kuo menjelaskan, iPhone 13 dan iPhone 13 mini akan memiliki konfigurasi penyimpanan 128GB, 256GB, dan 512GB, tetapi tidak ada opsi 64GB.
Kuo juga mengatakan, Apple akan mengungkapkan AirPods 3 pada acara Apple California Streaming hari Selasa besok (hari ini), dan mungkin tetap menyediakan AirPods 2.
Dia memperingatkan bahwa iPhone 13 dapat dipengaruhi oleh kekurangan rantai pasokan, seperti yang telah dilaporkan sebelumnya, tetapi mengharapkan akan ada dampak terbatas pada pengiriman iPhone 13.
Baca Juga:Bocoran Warna dan Opsi Memori iPhone 13
Kebocoran dan rumor sebelumnya telah menunjuk ke jajaran iPhone 13 yang akan mencakup empat model dengan ukuran yang sama dengan model tahun lalu.
Ponsel baru ini diharapkan memiliki kamera lebih baik, mencakup mode potret video dan mode astrofotografi, lensa ultrawide yang ditingkatkan, dan zoom optik yang lebih baik untuk perekaman video.
Rumor lain seputar Apple Watch 7 memprediksi prosesor yang lebih cepat dan desain perangkat keras baru, termasuk layar yang lebih besar dan tampilan jam baru. Dan iPad Mini juga diharapkan mendapatkan desain ulang yang besar.
Acara musim gugur akan berlangsung pada pukul 13:00 ET pada 14 September besok, akan menjadi acara virtual streaming dari Apple Park.
Tag
Berita Terkait
-
Snapdragon X2 Elite Extreme Ungguli Appe M4, Laptop Windows Anyar Jadi MacBook Killer?
-
iPhone Siap Pakai Kamera 200MP, Apple Gandeng Samsung dan Tinggalkan Sony?
-
5 Smartwatch Terbaik Setara Apple Watch Rp1 Jutaan Masih Layak Beli di 2026
-
Daftar 3 iPhone yang Cocok untuk Investasi Gadget Jangka Panjang hingga 2030
-
Kebangkitan MacBook 'Mungil': Apple Siapkan Laptop Murah dengan 'Jeroan' iPhone 16 Pro!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Apresiasi Prestasi Indonesia Raih Posisi Runner-Up SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Nasional
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee
-
KPK Panggil Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai
-
Kritik Pedas PDIP: Mengapa KPK Kejar Rieke Diah, Tapi Kasus Rp2,7 Triliun 'SP3'