

Teriakannya itu membuat geger seisi rumah sakit. Sang nakes sendiri bahkan ikut terkaget dan berusaha menenangkan situasi.
Sedangkan pasien pria yang tertidur di sampingnya sampai ikut terbangun dengan kaget. Padahal, kondisi pasien pria terlihat tidak cukup baik karena mengenakan alat bantu pernapasan.
Tak sampai disitu, sejumlah nakes lainnya juga tergopoh-gopoh masuk ruangan. Mereka ikut syok dengan teriakan yang kencang itu.
Melihat reaksi pasien, sang nakes berusaha menenangkan. Ia juga terlihat bersikap tegas dengan sang pasien yang membuat geger itu.
Baca Juga: Viral Sertifikat Vaksin Presiden Jokowi di Twitter, Bagaimana Solusinya?
Tangan nakes tampak menunjuk-nunjuk sang pasien wanita. Ia juga memukul-mukulkan tangannya ke kakinya sambil memberikan pengertian.
Video itu sendiri menampilkan emoji hantu yang melayang. Hal ini memicu dugaan sang pasien mengira nakes adalah sosok mistis, karena mengenakan pakaian serba putih.
Peristiwa mengejutkan itu menjadi sorotan warganet. Mereka menuliskan beragam komentar kocak mengenai reaksi pasien wanita itu.
"Masnya juga kaget, 'Si ibu nih, saya mah nakes, bukan malaikat'," celutuk warganet.
"Pernah kayak gini, pasiennya terkejut lihat gua, gua terkejut lihat pasien sampai menjerit. Jadi gua berlari ke parkiran," curhat warganet.
Baca Juga: Anti Mainstream, Warga Gunakan Sandal untuk Antre Vaksinasi
"Gue ulang berkali-kali tetap ngakak," sahut warganet.
Berita Terkait
-
Viral Aksi 'Lempar Jumrah' Warga Bikin Maling Bersenpi K.O: Nyungsep ke Got hingga Ngesot-ngesot!
-
Teknik Geodesi UGM Belajar Apa? Pendidikan Mentereng Dilan Janiyar Bikin Takjub: Otaknya Tokcer
-
Seberapa Kaya Dilan Janiyar? Kasih Harta Gono-gini Rp800 Juta dan Rumah ke Safnoviar
-
Nathalie Holscher Kerja Apa selain Jadi DJ? Bisa Dapat Rp200 Juta dari Profesi Sampingan Ini
-
Skor Literasi Indonesia Jeblok: Generasi Jago Konten tapi "Alergi" Membaca
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
Terkini
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara