SuaraBekaci.id - Video detik-detik Coki Pardede ditangkap polisi. Dalam video lelaki yang pernah diduga telah melecehkan agama itu nampak terlihat tegang.
Petugas nampak memaksa meminta barang bukti berupa sabu kepada lelaki 33 tahun itu.
"Kau tunjuklah barang mu dulu lah," ujar salah seorang yang diduga petugas.
Mendengar perintah seperti itu, Coki Pardede semakin salah tingkah. Dia pun meminta petugas untuk bersabar.
"Sabar bang mohon maaf. Aku kaget," jawab Coki Pardede kepada seorang petugas.
Salah seorang petugas pun menenangkan lelaki asal Medan itu.
Setelah itu Coki Pardede sedikit tenang dan meminta izin minum.
"Aku minum dulu," tutur Coki Pardede.
"Mau aku bantu nggak kamu Lay," tanya seorang petugas.
Baca Juga: Coki Pardede Rela Dipenjara, daripada Tidak Bisa Lakukan Hal Ini
"Akan aku bantu juga," jawab Coki Pardede.
Petugas pun kembali meminta Choky mengambil sisa barang yang diduga sabu setelah digunakan.
Setelah minum Coki Pardede nampak sibuk mencari barang yang dimaksud. Dia pun mengambil sebuah tas berwarna hitam tidak hanya itu, Coki Pardede mengambil sebuah kotak kecil di belakang monitor komputer.
Diduga di dalam kotak itu barang bukti berupa sabu ditemukan.
Sebelumnya, Komika Coki Pardede ditangkap polisi dalam kasus narkotika jenis sabu berdasarkan informasi yang diterima kepolisian Polres Metro Tangerang Kota. Pemain film Gila Lu Ndro! itu ditangkap Rabu (1/9/2021) di Komplek Foresta Cluster Fiore, Cisauk, Tangerang Selatan.
Berita Terkait
-
Habib Jafar Akui Beda Sikap saat Onad dan Coki Pardede Kena Kasus Narkoba: Adil Bukan Berarti Sama
-
Beda dengan Onad, Ini Alasan Habib Jafar Gak Speak Up saat Coki Pardede Ditangkap
-
Coki Tak Akan Tinggalkan Onad Usai Terciduk Narkoba: Bukan Orang Jahat!
-
Outfit Coki Pardede saat Temui Wapres Gibran Ditegur Paspampres
-
Onad Ditangkap Karena Narkoba, Coki Pardede Sindir Habib Jafar: Sakit Hati Dulu Tak Disupport?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi