SuaraBekaci.id - Cara mengganti background Zoom di HP. Cara ini berlaku untuk semua merk ponsel Iphone, Samsung, Xiaomi, Oppo dan Vivo minimal menggunakan Android 8.
Ternyata mudah sekali cara mengganti background zoom di HP Samsung, Xiaomi, Oppo dan Vivo. Ini berguna untuk kamu yang sering ikutan zoom meeting atau sebagai pembicara dalam meeting tersebut.
Dilansir HiTekno, Zoom saat ini banyak digunakan oleh banyak orang diseluruh dunia karena banyak aktivitas pekerjaan atau sekolah dilakukan secara daring.
Akibat dari pandemi covid-19 ini yang mengharuskan kegiatan belajar di sekolah dan bisnis pun harus dilakukan secara online dari rumah.
Baca Juga: Dulu Sukses Mengendalikan, Kini Vietnam Masuki Krisis Pandemi Covid-19
Jika kamu salah satu pengguna aplikasi zoom untuk mengisi webinar atau sebagai pembicara dalam acara live di sekolah atau dikantor tentu dapat mengubah background atau latar belakang dengan gambar atau video.
Aplikasi zoom dapat dijalankan di PC atau di HP sehingga memudahkan untuk bergabung dalam zoom meeting dari mana saja.
Cara mengganti background zoom di HP Android atau iOS:
- Pastikan kamu sudah mengunduh dan menginstall zoom terbaru di HP kamu
- Buka aplikasi dan login menggunakan akun zoom atau login dengan akun google
- Kamu sudah masuk dalam bagian dashboard atau menu utama zoom
- Silakan buat meeting atau join meeting
- Klik icon di pojok kanan bawah (simbol titik tiga atau more)
- Setelah masuk di menu "more" cari menu "Virtual Background" untuk android atau
- Background And Filters (iSO)
- Akan muncul pilihan menambahkan gambar background
- Pilih salah satu gambar atau upload gambar kemudian klik CLOSE
- Tips menggunakan gambar background di aplikasi Zoom agar sempurna adalah dengan memilih latar belakang yang polos agar hasilnya halus agar semakin maksimal sebaiknya live menggunakan latar belakang berwarna hijau (green screen)
Kenapa pilihan Virtual background di HP Android tidak muncul ?
Tidak semua HP android mendukung menggunakan fitur virtual background, fitur ini hanya akan muncul pada HP yang memiliki spesifikasi :
Baca Juga: Anggaran Pakaian Dinas Bima Arya dan Dedie Jadi Sorotan, Nilainya Mencapai Rp 322 Juta
- Minimal menggunakan Android 8
- Menggunakan prosesor minimal 8 core atau lebih
- Contoh prosesor : Qualcom 835, Samsung Exynos 9810 atau Huawei Kirin 980
- Jika HP kamu belum memiliki spesifikasi minimum yang diminta zoom maka kamu tidak dapat menggunakannya.
- Nah itu tadi panduan cara mengganti background zoom di hp dengan mudah di android dan iOS, selamat mencoba.
(Jeffry francisco)
Berita Terkait
-
Redmi A4 5G Meluncur 20 November, HP Murah Ini Bawa Memori Lega
-
Samsung Galaxy Ring Resmi: Cincin Pintar Pertama di Indonesia, Harga Lebih Mahal dari Smartwatch
-
Trik Rahasia Menghilangkan Iklan di HP Xiaomi Tanpa Root, Dijamin Berhasil!
-
Spesifikasi Xiaomi 15: Bawa Snapdragon 8 Elite dengan Baterai 5.400 mAh
-
Perdana! Samsung Galaxy S25 Slim" Terlihat
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
Terkini
-
Pilgub Jabar: Warga Kota Bekasi Dibayar 200 Perak Lipat dan Sortir Kertas Suara
-
Review Airpods Pro: Headset Super Canggih yang Cocok untuk HP Apa Saja
-
Daftar Nama Korban Luka dan Hilang Akibat Kebakaran Hebat Pabrik di Bekasi
-
Publikasi BRI: Ekspansi Bisnis UMKM pada Triwulan III 2024 Melambat
-
Debat Pilkada Bekasi: BN Holik-Faizal Dorong Kolaborasi Industri untuk Kesejahteraan Warga