Cara hapus akun telegram. Telegram merupakan sebuah aplikasi pesan singkat yang berfokus pada kecepatan dan keamanan.
SuaraBekaci.id - Cara hapus akun telegram. Telegram merupakan sebuah aplikasi pesan singkat yang berfokus pada kecepatan dan keamanan.
Aplikasi ini menawarkan berbagai fitur yang memungkinan mengirim pesan dengan cepat, mudah, dan gratis.
Telegram sendiri dirilis oleh Nikolai dan Pavel Durov pada Agustus 2013. Saat ini, Telegram di kembangkan oleh pengembang Telegram Messenger LLP.
Telegram juga tersedia untuk beberapa perangkat alat komunikasi, di antaranya android, iOS, windows phone, hingga ubuntu tourch.
Cara hapus akun Telegram
- Buka aplikasi Telegram.
- Klik pilihan menu atau ikon titik tiga yang berada dipojok layar.
- Lanjutkan dengan klik “setelan” atau “setting”.
- Pilih “Privasi & Keamanan”, kemudian geser ke bawah, dan lanjutkan dengan pilih opsi
“Lanjutan”. - Selanjutnya anda bisa langsung pilih “Hapus Akun
Jika Tidak Ada” dan lanjutkan dengan klik “Pilih Durasi”. - Pilih durasi sesuai dengan yang anda inginkan dan akun anda akan hilang dalam durasi waktu yang sudah dipilih.
Berita Terkait
-
Marak Penipuan Investasi Bodong di Telegram, Ini Modusnya
-
Dua Aplikasi Pesan Jadi Sarang Penipuan Online: 67 Persen Scam Dikirim!
-
Diperiksa 6 Jam, Lisa Mariana Akui Perannya dalam Video Syur yang Hebohkan Publik
-
10 Game Penghasil Uang di Telegram, Mudah Dicairkan Tanpa Deposit
-
Cuan dari Tap-Tap Layar: 5 Game Telegram Ini Bisa Jadi Penghasil Uang Saku Tambahan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74