SuaraBekaci.id - Rumah beda negara ada di Indonesia. Tepatnya di perbatasan Indonesia-Malaysia. Kisah itu beredar video penampakan bagian rumah yang berbeda negara. Video itu dibagikan oleh akun TikTok @maxamporo.
Dia membagikan bagian rumah di perbatasan Indonesia-Malaysia. Rumah tersebut terbagi menjadi dua bagian. Bagian depan berada di Indonesia.
Sementara bagian belakang berada di Malaysia. Bahkan, di dalam rumah tersebut terdapat foto presiden Indonesia dan Perdana Menteri Malaysia.
Dalam video tersebut rumah perbatasan Indonesia-Malaysia itu berada di Sebatik, Kabupaten Nunukan, Provinsi Kalimantan Utara.
Baca Juga: Warung Ramen Digeruduk Gara-gara Baliho Tak Beri Promo Buat Jokowi, Netizen: Baperan Amat!
Dalam video tersebut, rumah itu memiliki dua bagian yang berbeda. Pada bagian depan masih terletak di Indonesia. Bagian depan tersebut termasuk ruang tamu yang ada di rumah itu.
Di dalam ruang tamu terlihat foto Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Maruf Amin. Dinding ruang tamu itu berwarna oranye dan putih. Selain ada foto presiden dan wakil presiden, terdapat potret pejabat Indonesia lainnya.
Rumah bagian depan terlihat seperti pada umumnya. Ada kursi dan meja dan beberapa ruangan seperti kamar.
Selanjutnya, saat memasuki bagian belakang rumah tampak beberapa atribut yang berbeda. Di bagian belakang rumah tersebut merupakan dapur.
Terlihat foto Perdana Menteri Malaysia beserta bendera yang dipasang di dinding rumah bagian belakang.
Baca Juga: Viral Rumah Beda Negara, Ruang Tamu di Indonesia, Dapur di Malaysia
Berbeda dengan ruang tamu, dinding dapur itu berwarna hijau. Selain itu, di bagian belakang terdapat bendera Malaysia yang dikibarkan.
Video penampakan rumah perbatasan Indonesia-Malaysia itu mencuri perhatian warganet.
Mereka mempertanyakan soal kewarganegaraan yang dimiliki oleh penduduk sekitar.
"Ini sebenarnya orang kaya di dunia mau ngambil minum aja di luar negeri," balas warganet.
"Kasihan mau ke dapur harus buat paspor," timpal warganet.
"Enak banget ke luar negeri nggak buang-buang duit dan nggak capek," komentar warganet.
"Makan aja di luar negeri," kata warganet lain.
"Kewarganegaraannya apa ya?" tanya warganet lainnya.
"Pasti kalau gabut pindah negara," tulis warganet.
Berita Terkait
-
Nah Lho! Dukungan Jokowi Disebut Malah jadi Bumerang bagi RK, Kok Bisa?
-
Foto Bareng, Momen Kedekatan Ferdy Sambo dan Ahmad Luthfi Disebut Bikin Jokowi Panik: Ternyata Bestie..
-
Koar-koar Sudah 12 Tahun Kenal Jokowi, RK Diskakmat Pramono: Saya 23 Tahun!
-
Kolaborasi Grab dan TikTok Live Hadirkan Grabulous Gifts
-
Jadi Tren Lagi di Medsos, Apa Itu Independent Women?
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Elkan Baggott Disuruh Kembali H-1 Timnas Indonesia vs Arab Saudi: STY Diganti, Lu Bakal Dipanggil
Pilihan
-
Begini Tampang Sedih Pemain Arab Saudi usai Dipecundangi Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia Ungguli Arab Saudi, Ini 5 Fakta Gol Marselino Ferdinan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
Terkini
-
Kampanye Hitam di Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tempuh Jalur Hukum
-
Geger Kapal Tongkang Nyangkut di Jembatan CBL Tambun, Begini Kronologisnya
-
Janjikan Pemerintah Bersih, Heri-Sholihin: Tak Ada Transaksional Mutasi ASN
-
Kampanye Akbar Heri-Sholihin Dihadiri Puluhan Ribu Pendukung, Herkos: Paslon 01 Solid!
-
Gelar Kampanye Akbar, Heri Koswara-Sholihin Janjikan Kenaikan Honor TKK hingga BPJS Gratis