SuaraBekaci.id - Cara menghapus akun Instagram secara permanen atau sementara mudah dilakukan. Hapus akun instagram dilakukan mungkin untuk keamanan data atau juga keinginan dari pengguna untuk berhenti menggunakan instagrm.
Instagram jadi salah satu platform media sosial yang digunakan banyak orang.
Namun demikian seiring dengan peningkatan pengguna, semakin banyak pula oknum nakal yang melakukan pelanggaran privasi.
Selain itu, tak sedikit juga orang yang kemudian mencari cara menghapus akun Instagram dengan berbagai alasan.
Sebenarnya cara menghapus akun Instagram sendiri bukanlah hal yang sulit.
Dengan catatan, penghapusan ini benar-benar disadari, dan dilakukan dengan sengaja agar tidak menjadi satu penyesalan di kemudian hari.
Sebenarnya menghapus akun Instagram sendiri bukan hal yang spesial. Berbagai alasan, mulai dari awal yang baru, menghilangkan foto dan kenangan, atau sekedar ingin menghapus akun saja dan mengganti dengan akun baru yang lebih segar. Semua bisa dilakukan dengan dua cara tersebut.
Namun demikian sebelum menerapkan cara menghapus akun Instagram dengan permanen, pastikan Anda sudah memikirkan segalanya. Hal ini karena ketika sudah dihapus secara permanen akun akan benar-benar hilang dari direktori data Instagram, sehingga apapun yang Anda lakukan tidak akan dapat mengembalikan akun tersebut untuk digunakan kembali.
Ada dua cara menghapus akun Instagram yang bisa dilakukan.
Baca Juga: Peggy Melati Sukma Bagikan Kabar Duka: Semoga Dihadiahi Syahid
Pertama, menghapus akun sementara, dan kedua secara permanen.
Cara Menghapus Akun Instagram Sementara
- Pertama masuk ke browser PC atau smartphone dan bukalah situs resmi Instagram.
- Masuk ke akun Instagram yang Anda miliki.
- Masuk ke Profil, pilih Edit Profil.
- Scroll hingga ke bagian bawah dan temukan opsi Temporarily Disable My Account, atau Nonaktifkan
- Sementara Akun Saya.
- Pilih alasan yang tertera sebagai opsi untuk menonaktifkan akun Anda.
- Masukkan password akun Anda, kemudian klik pilihan tersebut. Untuk sementara akun Anda akan dinonaktifkan.
Cara Menghapus Akun Instagram Permanen
- Masuk ke akun yang Anda miliki, baik dari smartphone atau PC.
- Buka tautan https://www.instagram.com/accounts/remove/request/permanent/
- Pilih salah satu alasan yang muncul pada layar Anda, mengapa Anda ingin menghapus akun tersebut.
- Untuk mengkonfirmasi, masukkan password akun Instagram yang Anda miliki. Jika sudah yakin ingin menghapus akun tersebut, klik Permanently Delete My Account.
- Selesai, akun Instagram yang kamu miliki sudah terhapus secara permanen dan tidak dapat dikembalikan lagi.
Berita Terkait
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
Bos Instagram Soroti Ledakan Konten AI dan Tantangan Membedakan Media Asli
-
Ole Romeny Beberkan Keajaiban yang Didapatnya Usai Pilih Bela Timnas Indonesia
-
Pakar Tolak Keras Gagasan 'Maut' Bahlil: Koalisi Permanen Lumpuhkan Demokrasi!
-
PAN 'Tolak Halus' Ide Koalisi Permanen: Kami Sudah Tiga Kali Setia dengan Prabowo
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74