SuaraBekaci.id - Pemerintah Kota Bekasi kembali menggelar vaksinasi massal. Program yang diberi nama Serbuan Vaksinasi Massal ini akan digelar besok, Kamis (15/7/2021).
Vaksinasi COVID-19 secara massal ini digelar di tiap kantor kelurahan yang berada dalam naungan Pemkot Bekasi.
Kuota yang disiapkan dalam vaksinasi massal ini sebanyak 140 ribu peserta. Program ini dikhusukan bagi usia di atas 18 tahun dan lansia.
Dikutip dari akun resmi Instagram Humas Pemkot Bekasi, @humaskotabekasi, bagi yang ingin vaksinasi bisa datang ke kantor kelurahan domisili masing-masing.
"Pemerintah Kota Bekasi akan kembali menggelar SERBUAN VAKSINASI MASSAL untuk 140.000 peserta dengan sasaran umur 18 tahun ke atas yang kini akan dilakukan di Kantor Kelurahan domisili masing-masing pada Kamis, 15 Juli 2021," tulisnya dikutip SuaraBekaci.id, Rabu (14/7/2021).
Pemkot Bekasi menggunakan jenis vaksin Sinovac pada program Serbuan Vaksinasi Massal besok di tiap kelurahan.
Untuk pendaftaran vaksinasi, bisa datang ke kantor Kelurahan domisili masing-masing dengan membawa fotocopy KTP dan KK.
Perihal jadwal screening/pemeriksaan kesehatan sebelum menerima vaksinasi akan diinfokan setelah pendaftaran.
“Ada beberapa Kelurahan yang membuka form pendaftaran secara online dan juga ada beberapa Kelurahan yang membuka pendaftaran melalui RT/RW, namun tetap konfirmasikan terlebih dahulu ke Kantor Kelurahan domisili agar benar-benar terdaftar karena pendaftaran terpusat di Kelurahan,” tulis @humaskotabekasi.
Baca Juga: PPKM Darurat, Pemkot Bekasi Larang Resepsi Pernikahan
Tag
Berita Terkait
-
Tertinggi Rp6 Juta! Ini Daftar Gaji Minimum 27 Daerah di Jabar 2026, Daerahmu Urutan Berapa?
-
Ikut Duduk di Sekolah, Prabowo Minta Papan Interaktif yang Bikin Siswa Semangat Belajar Jangan Rusak
-
Beraksi Siang Bolong! Jambret Bersenjata di Bekasi Gagal Rampas Rp450 Juta Usai Kepergok Warga
-
Komika Obi Mesakh Protes Pelayanan Publik di Bekasi: Masa Ngurus KTP Hilang Kuota Sehari 10 Sih
-
Bekasi Mencekam! Pasar Pondok Gede Ricuh, Polisi Lepaskan Tembakan Peringatan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Masjid Al-Ikhlas PIK Resmi Diresmikan, Jadi Pusat Ibadah dan Harmoni di Kawasan Pantai Indah Kapuk
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan