SuaraBekaci.id - Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja dilaporkan meninggal dunia pada Minggu (11/7/2021) malam. Bupati Eka menghembuskan napas terakhir sekitar pukul 21.30 WIB.
"Innalillahi wa innailaihi rajiun. Menyampaikan bela sungkawa dan turut berduka cita atas wafatnya Bpk H. Eka Supria Atmaja, SH (Bupati Bekasi)," ujar Kasubbag Komunikasi Pimpinan Pemkab Bekasi, Ramdan dalam pesan singkat kepada waratawan.
Ramdan juga berdoa agar almarhum husnul khotimah, diampuni semua dosa-dosanya dilapangkan kuburnya, diterangkan kuburnya, dijauhkan dari siksa kubur dan siksa api neraka, di tempat kan di surga-Nya, di surga Firdaus.
"Serta keluarga yang ditinggalkan diberikan keikhlasan dan ketabahan, Aamiin Allahuma Aamiin," kata dia.
Terpapar Covid
Sebelum meninggal dunia, Bupati Eka dinyatakan positif Covid-19 dan mendapat perawatan di ruang ICU Rumah Sakit Siloam Kelapa Dua Tangerang.
Bupati Eka dirawat di RS Siloam Tangerang lantaran tidak mendapatkan ruang ICU di rumah sakit Kabupaten Bekasi.
Sebelum ke RS Siloam, Bupati Eka lebih dulu menjalani perawatan di RS Permata, Jababeka, Kabupaten Bekasi. Ia terkonfirmasi Covid-19 sejak 1 Juli 2021.
Baca Juga: Kabar Duka, Suami Astri Ivo Meninggal Dunia
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan