
SuaraBekaci.id - Ada kejadian mengerikan semalam sebelum Mbak You meninggal dunia. Mbak You sesak nafas dan semua orang di sekitarnya panik.
Dari pesan yang beredar di grup WhatsApp media, Mbak You meninggal dunia setelah pukul 12.00 WIB di Rumah Sakit Premiere Bintaro.
"Innalillahi wa'innailaihi rojiun .... Telah meninggal dunia, Euis Juwariyah (mbak You) pada hari ini, Kamis, 01 Juli 2021, Ba'da Dzuhur tadi," isi pesan yang beredar tersebut.
Sementara itu, Rahayu salah satu kerabat Mbak You menjelaskan Mbak You sudah alami sesak napas sebelum dilarikan ke rumah sakit.
Baca Juga: Meninggal Siang Tadi, Mbak You Sesak Napas Sejak Semalam
Hal itu dialami Mbak You sejak semalam.

"Mbak you sempat mengalami sesak nafas sejak semalam," jelasnya.
Saat akan dilarikan ke rumah sakit, Mbak You sudah tak sadarkan diri.
Nyawanya pun sudah tak tertolong setibanya di rumah sakit.
"Namun ketika dalam perjalanan menuju Rumah Sakit Premier Bintato, kondisi almarhum sudah tidak dapat tertolong lagi," jelasnya.
Baca Juga: Meninggal Hari Ini, Mbak You Pernah Ramal 2021 Politik Memanas, Presiden Akan Ganti
Pihak keluarga pun memohon maaf atas segala perbuatan Mbak You selama hidup yang salah.
Berita Terkait
-
Paula Verhoeven Diceraikan, Baim Wong Pernah Diterawang Mbak You Punya Emosi Labil
-
Ramalan Lawas Mbak You Viral Lagi, Sebut Baim Wong Dilukai Orang Dekat
-
Ramalan Mbak You Soal Enzy Storia akan Dimadu Diungkit Lagi, Netizen: Baru Aja Nikah
-
Mbak You Pernah Ramal Syahrini dan Reino Barack Akan Pisah Ranjang di Tahun ke-4
-
Ramalan Mbak You Soal Rumah Tangga Rizky Billar dan Lesti Kejora Kembali Jadi Omongan
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
Terkini
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
Perang Tarif AS-China, Guru Besar Binus Bekasi: Dunia Pendidikan Harus Lebih Adaptif
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah