SuaraBekaci.id - Ada kejadian mengerikan semalam sebelum Mbak You meninggal dunia. Mbak You sesak nafas dan semua orang di sekitarnya panik.
Dari pesan yang beredar di grup WhatsApp media, Mbak You meninggal dunia setelah pukul 12.00 WIB di Rumah Sakit Premiere Bintaro.
"Innalillahi wa'innailaihi rojiun .... Telah meninggal dunia, Euis Juwariyah (mbak You) pada hari ini, Kamis, 01 Juli 2021, Ba'da Dzuhur tadi," isi pesan yang beredar tersebut.
Sementara itu, Rahayu salah satu kerabat Mbak You menjelaskan Mbak You sudah alami sesak napas sebelum dilarikan ke rumah sakit.
Hal itu dialami Mbak You sejak semalam.
"Mbak you sempat mengalami sesak nafas sejak semalam," jelasnya.
Saat akan dilarikan ke rumah sakit, Mbak You sudah tak sadarkan diri.
Nyawanya pun sudah tak tertolong setibanya di rumah sakit.
"Namun ketika dalam perjalanan menuju Rumah Sakit Premier Bintato, kondisi almarhum sudah tidak dapat tertolong lagi," jelasnya.
Baca Juga: Meninggal Siang Tadi, Mbak You Sesak Napas Sejak Semalam
Pihak keluarga pun memohon maaf atas segala perbuatan Mbak You selama hidup yang salah.
Mereka juga memohon doa agar jalan Mbak You lapang menujuNya.
"Untuk Sedulure (saudaranya) mbak you di mana pun berada, mohon maaf kalau selama ini Mbak You ada salah, khilaf baik sikap dan perbuatan. Minta Doa nya agar arwah almarhum Mbak You diterima di Sisi Allah SWT. Agar senantiasa dilapangkan dan diterangkan kuburnya. Terima kasih," pungkasnya.
Kabar Mbak You meninggal dunia pertama kali diketahui dari tim YouTubenya, Adi. Ia mengaku mendapat kabar di grup bahwa Mbak You sudah meninggal dunia tak lama saat berada di rumah sakit.
Mbak You yang memiliki nama asli Euis Juwariyah Johana ini memang cukup populer. Dia dikenal sebagai paranormal yang sering meramal kehidupan para artis Tanah Air.
Belakangan, Mbak You juga sering meramal peristiwa yang akan terjadi di masa depan. Termasuk bencana alam hingga politik.
Tag
Berita Terkait
-
Paula Verhoeven Diceraikan, Baim Wong Pernah Diterawang Mbak You Punya Emosi Labil
-
Ramalan Lawas Mbak You Viral Lagi, Sebut Baim Wong Dilukai Orang Dekat
-
Ramalan Mbak You Soal Enzy Storia akan Dimadu Diungkit Lagi, Netizen: Baru Aja Nikah
-
Mbak You Pernah Ramal Syahrini dan Reino Barack Akan Pisah Ranjang di Tahun ke-4
-
Ramalan Mbak You Soal Rumah Tangga Rizky Billar dan Lesti Kejora Kembali Jadi Omongan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang