SuaraBekaci.id - Seorang perempuan viral karena punya nama 1 huruf, D. Sepanjang hidupnya, D kesulitan mengurus administrasi kependudukan hingga mengurus pajak kendaraan bermotor.
D merupakan perempuan asal Kabupaten Pemalang. D merupakan perempuan berusia 20 tahun yang baru menikah awal Januari 2021 silam.
Saat mengurus surat nikah, petugas KUA sudah mengenalnya saat dirinya mengisi kolom nama. D juga menceritakan saat dirinya bertemu dengan pria yang kini telah menjadi suaminya.
Waktu itu D masih bekerja di SPBU Beji Pemalang. Saat berkenalan, D sempat dikira memnyembunyikan nama aslinya.
Dilansir Solopos.com, selain suaminya, D juga mengundang rasa penasaran warga yang mengisi bensin di SPBU tempat dirinya bekerja.
Banyak masyarakat yang melihat name tag-nya dan penasaran hingga mengajaknya berbincang terkait nama uniknya itu.
Bahkan karena nama uniknya itu, jalur pengisian bensin yang dia layani menimbulkan antrian panjang karena banyak pelanggan yang meski tangki bensinya sudah penuh, tetap mengajak dirinya berbincang.
Sementara itu, ayah dari D, Mulyaji, menjelaskan bahwa penamaan putrinya yang hanya satu huruf itu bukan tanpa alasan. Salah satunya karena D ini adalah anak ke-empat dan huruf D ada di urutan ke-empat dari alfabet.
Mulyaji juga menceritakan kehebohan nama anaknya itu membuat dirinya diperlakukan berbeda saat mendaftar sekolah.
Baca Juga: Mobilnya Ditempel Tulisan Gegara Parkir Depan Ruko Orang, Emak-emak Ngamuk Tak Terima
Mulyaji harus membawa dokumen lebih banyak dibanding orang tua/wali murid lainnya dan proses yang dilewati saat pendaftaran sekolah juga lebih lama.
Namun semenjak terkenal, keribetan yang dia harus lalui sudah tidak ada lagi karena sudah banyak yang mengenal pribadi D yang memang adalah nama aslinya adalah satu huruf abjad itu.
Meskipun demikian, masih ada kendala-kendala administrasi yang berkaitan dengan namanya, seperti saat mengajukan BPKB dan STNK, di mana prosesnya berkali-kali tertunda karena D dianggap tidak niat mengurus BPKB dan STNK karena namanya yang hanya terdiri dari 1 huruf.
Berita Terkait
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
-
Geger Video Mesum Pasangan Misterius di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang