
“Kasian juga istrinya, kalo suaminya lagi pengen istrinya dalam hati ‘hadeh jadi manekin lagi’,” timpal akun @Veneraphy.

"Seketika ingat Gilang bungkus,” imbah akun @Im.isan.
Fetish adalah sebuah kondisi saat seseorang baru akan merasakan kepuasan atau gairah seksual dari objek-objek yang sifatnya bukan genital alias bukan kelamin.
Orang dengan gangguan fetish memiliki dorongan seksual yang berhubungan dengan benda mati.
Baca Juga: Viral Suami Pamer Foto Istri Dibungkus Bak Mumi, Warganet: Istrinya Sefrekuensi
Dalam artian, fetish adalah masalah di mana seseorang memiliki dorongan seksual yang terkait dengan benda-benda yang tidak hidup.
Mereka hanya akan terangsang secara seksual dengan memakai, melihat, atau menyentuh objek tertentu.
Misalnya, bisa berupa barang dan pakaian, seperti pakaian karet, sepatu wanita, pakaian dalam, dan lainnya.
Namun, tak hanya itu, fetish seseorang juga bisa berupa anggota tubuh tertentu, misalnya seperti ada orang yang fetish terhadap kaki, bokong, ketiak, leher, tangan berurat, dan sebagainya.
Kendati demikian, fetish berkembang bukan hanya sebatas alat atau benda, tetapi juga menjadi sebuah perilaku.
Baca Juga: Viral Suami Pamer Hobi Bungkus Istri, Berpose Bak Model Mumi
Misalnya, ada orang yang tertarik dan hanya mau berhubungan seksual jikalau pasangannya menggunakan pakaian tertentu atau harus menggunakan cambuk, harus dipukul, disiksa sedikit lebih dahulu.
Berita Terkait
-
Ingat Kasus Gilang Bungkus? Kini Diduga Beraksi Lagi Usai Keluar Penjara
-
Apa Itu Porta Potty Dubai? Sisi Gelap Negara Tajir dengan Fetish Aneh, Kini Kena Bencana Banjir
-
5 Cara Cari Tahu Fetish Pasangan di Ranjang, Cocok Gak Ya?
-
Viral Pria Sewa Open BO Minta Dicintai Sepanjang Durasi, Termasuk Fetish?
-
Heboh Seorang Pria Akui Punya Fetish Pakaian Dalam, Orientasi Seksual yang Menyimpang Bisa Dipidanakan?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
Perang Tarif AS-China, Guru Besar Binus Bekasi: Dunia Pendidikan Harus Lebih Adaptif
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah
-
Resmi Jabat Ketua Umum PERBANAS 20242028, Hery Gunardi Siap Perkuat Industri Perbankan Nasional
-
Satpam RS Mitra Keluarga Bekasi Dianiaya Secara Brutal, Ini Ancaman Hukuman untuk Tersangka