SuaraBekaci.id - Warga Banjarmasin digegerkan degan penemuan mayat wanita tanpa kepala. Jasad tersebut ditemukan di Jalan Belitung, Gang Keluarga, RT 07 RW 01, Kelurahan Belitung Selatan, Kecamatan Banjarmasin Barat pada Rabu (2/6/2021) subuh.
Kapolresta Banjarmasin, Komisaris Besar Rachmat Hendrawan mengatakan, mayat wanita tersebut diduga korban pembunuhan.
"Terbukti menurut kesaksian warga, sekitar jam 2 dini hari, terdengar teriakan minta tolong," kata Rachmat dilansir dari Kanalkalimantan.com -- jaringan Suara.com.
Dia menjelaskan, saat ini identitas korban masih belum diketahui.
"Umur wanita itu diperkirakan masih belasan tahun, diduga pelaku lebih dari satu orang. Sementara masih kita lakukan penyelidikan. Untuk barang bukti dan keterangan dari saksi masih kita kumpulkan," katanya.
Jasad wanita tersebut telah dievakuasi ke gedung instalasi pemulasaran Jenazah RSUD Ulin Banjarmasin untuk menjalani visum.
Tag
Berita Terkait
-
Fakta di Balik Siswa Sekolah Rakyat: 67 Persen dari Keluarga Berpenghasilan di Bawah Rp1 Juta
-
18 Ribu Jiwa Terdampak Banjir Banjar, 14 Kecamatan Terendam di Penghujung Tahun
-
Drama Cinta Segitiga Maut Bripda MS: Mahasiswi ULM Dicekik, Jasadnya Dibuang ke Got
-
Suporter SMKN 3 Banjarmasin Bakar Semangat di AXIS Nation Cup 2025
-
Aura Farming Mode ON! SMAN 3 Banjarbaru Buktikan Mental Nggak Bisa Di-Nerf
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi