SuaraBekaci.id - Menteri BUMN Erick Thohir terkejut saat melihat seorang pria menggunakan baju Inter Milan yang tengah bertani di sebuah sawah. Hal itu terjadi saat Erick Thohir melakukan kunjungan kerja di Kebumen, Jawa Tengah.
"Selalu semangat kalau ketemu interisti," tulis keterangan video Eric Thohir yang dibagikan di akun TikToknya.
Semula dia berbincang dengan pemuda yang tengah bertani dengan menggunakan baju Inter Milan tersebut.
"Itu kaosnya dikasih atau beneran punya itu?," tanya Erick Thohir.
"Punya pak," kata pria.
"Yang bener, emang suka bener?. siapa aja pemainnya?," tanya Erick Thohir.
"Martinez, Lukaku," jawab pria tersebut.
"Wah ini beneran nih," kata Erick Thohir.
Selanjutnya, dia pun menjanjikan akan mengirimkan jersey Inter Milan lengkap dengan tanda tangan pemain.
Baca Juga: 5 Hits Bola: Persija Jalin Kerja Sama dengan Rans Entertainment
"Beneran punya, ini baju terbaru loh, nanti dikirimin ya, minta alamatnya ya. Beneran, ada tanda tangan pemainnya," ujarnya.
Simak videonya di sini
Berita Terkait
-
Gagal Gaet Joao Cancelo, Inter Milan Bidik Wing-Back Brasil Fiorentina Dodo
-
Direktur Napoli Giovanni Manna Kritik VAR Jelang Duel Panas Lawan Inter Milan
-
Jadwal Liga Italia Pekan Ini: Ada Bigmatch Inter Milan vs Napoli, AC Milan Lawan Fiorentina
-
Inter Milan Gigit Jari, Deco Pastikan Joao Cancelo Segera Kembali ke Barcelona
-
Mario Balotelli Belum Pensiun, Resmi Dikontrak Klub UEA Sampai 2028
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74