SuaraBekaci.id - Gerhana bulan total (GBT) atau Super Blood Moon akan segera terjadi di Indonesia. Diperkirakan, fenomena tersebut terjadi bertepatan dengan Hari Raya Waisak pada Rabu (26/5/2021) mendatang.
Hal tersebut diketahui berdasarkan unggahan di akun istagram Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) RI @lapan_ri pada 19 Mei 2021.
"Halo #SobatLAPAN! Tanggal 26 Mei 2021 nanti bertepatan dengan Hari Raya #Waisak, kita dapat menyaksikan #GerhanaBulanTotal," tulis LAPAN RI.
Dikutip dari Ayojakarta.com -- jaringan Suara.com, Gerhana Bulan Total dapat disaksikan secara langsung.
Disampaikan bahwa gerhana bulan total ini akan terlihat spesial karena beriringan dengan terjadinya perige atau ketika bulan berada di jarak terdekatnya dengan bumi. Nantinya gerhana bulan akan tampak berwarna merah karena adanya pembiasan dari cahaya matahari oleh lapisan atmosfer bumi.
Maka dari itu, gerhana bula total kali ini disebut dengan Super Blood Moon, dan terletak di konstelasi Scorpius.
Meski fenomena langka ini dapat disaksikan di seluruh wilayah Indonesia, namun lokasi terbaik untuk dapat melihatnya dengan jelas berada di Indonesia bagian timur saja.
“Lokasi yang terbaik untuk mengamati adalah di Indonesia bagian Timur,” tulis LAPAN.
Semua orang dapat melihatnya secara langsung tanpa bantuan alat optik apapun. Durasi fase total gerhana kali ini cukup singkat. Dikabarkan durasi tersebut yakni selama 14 menit 30 detik.
Baca Juga: Handoko Ungkap Rencana Antariksa BRIN Pasca Integrasi dengan LAPAN
Berita Terkait
-
Fakta dan Mitos Gerhana Bulan yang Masih Hidup di Masyarakat Indonesia
-
Langit Maluku Utara Akan Menyala! Saksikan Gerhana Bulan Total Malam Ini
-
Gerhana Bulan di Indonesia 7-8 September, Kemenag Serukan Salat Khusuf: Ini Niat dan Tata Caranya
-
Ibu Hamil Harus Mandi saat Gerhana Bulan Total 'Blood Moon'? Ini Faktanya
-
Link Live Streaming Gerhana Bulan Total 7-8 September 2025
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Masjid Al-Ikhlas PIK Resmi Diresmikan, Jadi Pusat Ibadah dan Harmoni di Kawasan Pantai Indah Kapuk
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan