SuaraBekaci.id - Personel SM*SH yang memiliki hutang kepada seorang sopir taksi online buka suara. Dia adalah Reza SM*SH.
Reza muncul setelah video pengakuan sopir taksi online soal pengalaman buruh dapat penumpang artis viral di media sosial selama beberapa hari terakhir.
Pada video tersebut, sopir taksi online itu mengaku hanya dibayar Rp100 ribu dari ongkos yang seharusnya Rp154 ribu. Sisanya, sebesar Rp54 ribu tak kunjung dibayar meskipun sudah dijanjikan akan ditransfer.
Reza SM*SH mengaku khilaf jika memang dirinya yang berhutang.
"Kalau misalkan iya, saya khilaf dan minta maaf. Kalaupun tidak benar, saya nggak usah perpanjang. Sudah terlanjur juga dan ikhlas," kata Reza SM*SH di instastory-nya, Minggu (16/5/2021).
Reza mengajak warganet fokus pada hal-hal penting dan lebih bermanfaat
"Nggak ada gunanya juga diperpanjang. Alangkah baiknya ribut ngomongin kebaikan. Berlomba-lomba membuat pahala," ujarnya.
Kepada si pengemudi taksi online itu pun, Reza Smash turut mendoakannya.
"Semoga ibu diberikan kelancaran pekerjaan, sehat keluarganya," ucap Reza Smash.
Baca Juga: Miris Banget, Viral Emak-emak Memaki Kurir karena Barang COD Tak Sesuai
Klarifikasi Reza Smash tak memuaskan warganet. Banyak yang penasaran apakah penyanyi ini sudah melunasi utangnya.
"Cari kontak ibu itu, gimana pun caranya. Minta maaf, transfer kekurangan. Selesai, makan ketupat deh," tulis @mimaima111 di akun @lambe_turah..
"Transfer sisanya nggak? Nggak usah banyak omong," ucap @stevtellusa.
Berita Terkait
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Apa Itu Segitiga Kematian di Wajah? Viral Kisah Suami Meninggal Usai Istri Iseng Pencet Jerawatnya
-
Viral Purbaya Resmikan Pinjol Yayasan Al Mubarok, Kemenkeu Pastikan Hoaks
-
Ketika Perhatian Menjadi Senjata: Membaca Ulang Ancaman Child Grooming
-
Tren Media Sosial Cepat Berganti: Kemampuan Adaptasi atau Mudah Melupa?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam