SuaraBekaci.id - Berbagai cara dilakukan pemudik untuk mengelabui petugas di Pos Penyekatan Mudik Gerbang Tol (GT) Cikarang Barat, Jalan Tol Jakarta-Cikampek arah Cikampek. Di antaranya, bersembunyi di dalam truk sayur hingga menerobos pembatas jalan di GT Cikarang Barat agar bisa masuk Tol Jakarta-Cikampek arah Cikampek.
Kekinian, Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Yusri Yunus menyatakan, terdapat pemudik menggunakan ambulans yang coba mengelabui petugas.
Para pemudik tersebut mengaku hendak menjenguk keluarga yang sakit serta meninggal dunia di luar daerah.
"Tapi pada saat ditanya persyaratannya, termasuk swab antigen, tidak bisa dia tunjukkan," kata Yusir di Polda Metro Jaya.
Mereka menggunakan mobil tersebut karena ambulans mendapat pengecualian untuk melintas.
Namun, rencana pemudik tersebut gagal karena ketahuan petugas.
“Tujuh orang dalam ambulans itu sudah diputar balik kembali ke Jakarta,” terang Yusri.
Yusri memastikan, Polda Metro Jaya akan terus melakukan penindakan terhadap pemudik yang nekat saat kebijakan larangan mudik hingga 17 Mei 2021.
Baca Juga: Pembuat Video Hoaks Tank TNI Sekat Pemudik Minta Maaf
Berita Terkait
-
Hyundai Stargazer Cartenz Disulap Jadi Ambulans Bantu Korban Bencana Banjir di Sumatera
-
637 Ambulans BRI Peduli Telah Hadir, Perkuat Ketahanan Layanan Kesehatan Nasional
-
12 Hari Bertahan Hidup di Tengah Laut, 3 ABK Kapal Ambulans Akhirnya DItemukan Selamat
-
Tak Sesuai Prosedur, Bupati Gowa Soroti Viral Video Ambulans Angkut Motor
-
Setelah 7 Hari Pencarian Tanpa Hasil, Pencarian Kapal Ambulans di Selat Makassar Dihentikan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam