SuaraBekaci.id - Sebuah truk bermuatan sayur dari Bekasi terciduk membawa pemudik. Truk sayur tersebut terciduk membawa pemudik dari Bekasi dalam penyekatan larangan mudik di Jalan Tol Jakarta-Cikampek hari ini, Kamis (6/5/2021) pukul 00.45 WIB.
Terdapat tujuh orang dewasa yang berada di bagian belakang mobil truk sayur dari Bekasi itu. Kemudian, terdapat dua orang wanita yang berada di kursi sebelah sopir.
Salah satu penumpang yang terciduk berada di truk sayur mengaku ingin pulang kampung menuju Garut, Jawa Barat.
"Dari Bekasi, mau ke Garut," katanya saat ditanya wartawan, Kamis (6/5/2021) dini hari.
Mereka mengaku membayar ongkos sebesar Rp50 ribu ke sopir untuk menumpang truk dari Bekasi ke Garut.
Namun menurut supir truk, dia tidak mendapatkan uang sebesar Rp 50 ribu tersebut.
"Satu penumpang saya hanya dapet Rp 20 ribu," jelas sopir.
Kontributor : Imam Faisal
Baca Juga: Larangan Mudik Berlaku Hari Ini, Tol Layang MBZ Ditutup Sementara
Berita Terkait
-
KPK Ultimatum Nyumarno, Politisi PDIP Bekasi Didesak Bersaksi di Kasus Suap Bupati
-
Bupati Bekasi Ade Kuswara Ogah Bicara soal Dugaan Kasih Duit ke Kajari
-
KPK Buka Peluang Periksa Rieke Diah Pitaloka Terkait Kasus Ijon Proyek Bupati Bekasi
-
Resmi! Persija Jakarta Buang Satu Pemain Muda, Siapa?
-
KPK Panggil Eks Sekdis Kabupaten Bekasi yang Sempat Diamankan Saat OTT
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Apresiasi Prestasi Indonesia Raih Posisi Runner-Up SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Nasional
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee
-
KPK Panggil Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai
-
Kritik Pedas PDIP: Mengapa KPK Kejar Rieke Diah, Tapi Kasus Rp2,7 Triliun 'SP3'