SuaraBekaci.id - Celetukan Lukman NOAH berhasil membuat Andre Taulany tertawa geli. Andre Taulany ngakak saat mendengar jawaban Lukman Noah.
Lukman Noah membuat Andre Taulany tertawa ngakak saat grup band NOAH menjadi bintang tamu dalam program ADA Show yang ditayangkan kanal YouTube TRANS7OFFICIAL.
Semula, Ari Lasso yang berbincang dengan Ariel NOAH. Ari Lasso menanyakan ide awal NOAH membawakan lagu dari mendiang Chrisye.
Ariel lalu menceritakan latar belakang NOAH membawakan lagu tersebut. Kata dia, NOAH membawakan lagu itu setelah diminta Executive Producer Musica Studio, Indrawati Widjaja atau Ibu Acin.
Baca Juga: Yuni Shara Ajari Nyanyi Anak Sekolah, Kecantikan Muridnya Bikin Salfok
"Bu Acin lagi. Bu Acin yang kita bilang executive producer musica studio," kata Ariel pada video berjudul 'Celetukan Lukman Bikin Andre Ngakak | ADA SHOW (01/05/21) Part 3'.
Dia kemudian melanjutkan memberikan jawaban ke Ari Lasso.
"Sebenernya waktu itu ada pilihan kan ya, si Lukman, waktu itu masih ada pilihan kan?," tanya Ariel ke Lukman.
Lukman kemudian melihat Ariel dan menjawab pertanyaan tersebut
"Kisah cinta kru," jawab Lukman yang langung disambut tertawa geli dari Andre Taulany.
Baca Juga: 6 Pesohor yang Pernah jadi Bahan Roasting Kiky Saputri, Terbaru Pasha Ungu
"Lagu yang didedikasikan buat kru, kisah cinta kru," sambung Lukman.
Andre pun menyatakan bahwa jawabn dari Lukman di luar prediksi.
"Ini out of the box ya," kata Andre.
"Memang gitaris-gitaris begitu, pendiem-pendiem tahu-tahu nyeleneh," timpal Ari Lasso.
Ariel kemudian kembali meluruskan perbicangan tersebut. Dia memberikan jawaban utuh atas latar belakang NOAH
"Waktu itu memang ada project khusus, ditawarin soalnya sebelumnya Om Chrisye udah pernah sama kita bareng di lagu Menunggumu. Jadi ini tribute," kata Ariel.
Berita Terkait
-
Profil Noah Adnan, Bek 187 Cm Keturunan Indonesia yang Resmi Debut di Klub MLS
-
Berapa Honor Ari Lasso Sekali Manggung? Adab Rajin Bayar Royalti Dipuji Ahmad Dhani
-
Ari Lasso Ditelepon Penagih Pinjol, Diancam Data di KTP Disebar
-
Ahmad Dhani Bongkar Adab Ari Lasso: Bayar Royalti Rp50 Juta Tiap Bulan, Penyanyi Lain Mana?
-
BCL Akui Punya Ambisi Biar Noah Sinclair Ikuti Jejaknya Jadi Artis
Terpopuler
- Alat Berat Sudah Parkir, Smelter Nikel PT GNI yang Diresmikan Jokowi Terancam Tutup Pabrik
- Nikita Mirzani Akui Terima Uang Tutup Mulut dari Reza Gladys: Dikasih Duit Ya Diambil
- Kemendagri Beberkan Sanksi untuk Kepala Daerah yang Absen Retreat di Akmil Magelang
- Rumah Mau Dirobohkan Nikita Mirzani, Umar Badjideh: Duit Endorse Berapa, Biaya Renovasi Berapa...
- Jairo Riedewald: Saya Adalah Kelinci Percobaan
Pilihan
-
Shin Tae-yong Gantikan Indra Sjafri? Erick Thohir Kasih Kode Ini
-
Keputusan PSSI Pecat Indra Sjafri Disambut Nyinyir Netizen: Taunya Ditunjuk Jadi Wakil Dirtek
-
Investasi Rp42 Triliun Era Jokowi Terancam Gulung Tikar, Bagaimana Nasib Pekerja?
-
Patrick Kluivert Belum Pilih Asisten Lokal, Erick Thohir Ogah Ikut Campur
-
PSSI Berani Pecat Indra Sjafri? Erick Thohir: Saya Belum Bisa...
Terkini
-
Sebelum Ditahan KPK, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Sempat Datangi Rumah di Bekasi
-
Patuhi Titah Megawati, Walkot Bekasi Tri Adhianto Pilih Lakukan Kegiatan Ini
-
Mengembangkan Ekosistem Kerajinan Bambu: Perjalanan Bambu Tresno Bersama BRI UMKM EXPO(RT) 2025
-
Didemo Murid Sendiri, Kepsek MAN 2 Kota Bekasi Akui Gedung Bocor dan Rusak
-
Muda dan Berani! 850 Siswa MAN 2 Kota Bekasi Demo Transparansi Dana Sekolah