SuaraBekaci.id - Celetukan Lukman NOAH berhasil membuat Andre Taulany tertawa geli. Andre Taulany ngakak saat mendengar jawaban Lukman Noah.
Lukman Noah membuat Andre Taulany tertawa ngakak saat grup band NOAH menjadi bintang tamu dalam program ADA Show yang ditayangkan kanal YouTube TRANS7OFFICIAL.
Semula, Ari Lasso yang berbincang dengan Ariel NOAH. Ari Lasso menanyakan ide awal NOAH membawakan lagu dari mendiang Chrisye.
Ariel lalu menceritakan latar belakang NOAH membawakan lagu tersebut. Kata dia, NOAH membawakan lagu itu setelah diminta Executive Producer Musica Studio, Indrawati Widjaja atau Ibu Acin.
"Bu Acin lagi. Bu Acin yang kita bilang executive producer musica studio," kata Ariel pada video berjudul 'Celetukan Lukman Bikin Andre Ngakak | ADA SHOW (01/05/21) Part 3'.
Dia kemudian melanjutkan memberikan jawaban ke Ari Lasso.
"Sebenernya waktu itu ada pilihan kan ya, si Lukman, waktu itu masih ada pilihan kan?," tanya Ariel ke Lukman.
Lukman kemudian melihat Ariel dan menjawab pertanyaan tersebut
"Kisah cinta kru," jawab Lukman yang langung disambut tertawa geli dari Andre Taulany.
Baca Juga: Yuni Shara Ajari Nyanyi Anak Sekolah, Kecantikan Muridnya Bikin Salfok
"Lagu yang didedikasikan buat kru, kisah cinta kru," sambung Lukman.
Andre pun menyatakan bahwa jawabn dari Lukman di luar prediksi.
"Ini out of the box ya," kata Andre.
"Memang gitaris-gitaris begitu, pendiem-pendiem tahu-tahu nyeleneh," timpal Ari Lasso.
Ariel kemudian kembali meluruskan perbicangan tersebut. Dia memberikan jawaban utuh atas latar belakang NOAH
"Waktu itu memang ada project khusus, ditawarin soalnya sebelumnya Om Chrisye udah pernah sama kita bareng di lagu Menunggumu. Jadi ini tribute," kata Ariel.
Berita Terkait
-
Perseteruan Ari Lasso dan Dearly Joshua Belum Reda, Foto di Bali Pemicunya?
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
-
Kekerasan Pemain Sepak Bola Viral, Andre Taulany Senggol Erick Thohir Bawa-Bawa Pasukan Lapor Pak!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang