SuaraBekaci.id - Polres Metro Bekasi Kota akan mulai melaksanakan penyekatan larangan mudik Lebaran 2021 mulai Kamis (6/5/2021). Penyekatan mudik tersebut akan dilaksanakan di Gerbang Tol Bekasi Barat dan Gerbang Tol Bekasi Timur.
Kaporles Metro Bekasi Kota, Kombes Pol Aloysius Suprijadi menyatakan, pihaknya juga telah mempersiapkan beberapa pos pantau di perbatasan untuk memantau kepatuhan protokol kesehatan bagi warga yang melintas pada saat larangan mudik diberlakukan.
"Penyekatan dilaksanakan mulai tanggal 6, kita menyekat warga yang akan melakukan perjalanan ke luar kota, kita cek kemudian kita balik kanankan. Kemudian ada cek poin di Sumber Artha gunanya ialah untuk menjaga warga agar tetap menjaga prokes," kata Kombes Aloysius Suprijadi melalui keterangan tertulis, Selasa (4/5/2012).
Dia menerangkan, petugas gabungan tersebut bakal memantau pergerakan warga yang berusaha mudik melewati jalur tikus. Petugas akan bersiaga selama 24 jam guna mengantisipasi hal tersebut.
"Menjelang hari raya ini biasanya warga masyarakat melakukan perjalannya berbeda-berbeda waktunya sehingga dalam penyekatan ini akan dilakukan selama 24 jam untuk jalan-jalan kecil kita akan pantau juga," ujarnya.
Dia menambahkan, saat ini pihaknya juga telah menyiapkan pos pantau di beberapa titik yang dianggap rawan kemacetan dan tindak kejahatan.
Tag
Berita Terkait
-
Viral Menu Kering MBG Disebut Jatah 2 Hari, Kepala SPPG Bekasi: Itu Salah Paham
-
KPK Sebut Ketua PDIP Jabar Diduga Kecipratan Duit Kasus Ijon Proyek Bekasi, Berapa Jumlahnya?
-
Pola Korupsi 'Balik Modal Pilkada' Jerat Bupati Bekasi? KPK Cium Modus Serupa Lampung-Ponorogo
-
Ono Surono Dicecar KPK Soal Aliran Uang Korupsi Bupati Bekasi, Kapasitas Sebagai Ketua PDIP Jabar
-
Wakil Ketua DPRD Jabar Ono Surono Diperiksa KPK, Terseret Pusaran Korupsi Bupati Bekasi?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi