SuaraBekaci.id - Gelandang dan Pengemis (Gepeng) musiman yang masuk ke Kota Bekasi pada bulan suci Ramadhan berasal dari sejumlah daerah di Jawa Barat.
Gepeng musiman yang masuk Kota Bekasi berasal dari Karawang, Subang, Indramayu dan juga Cirebon.
Kasatpol PP Kota Bekasi Abi Hurairah mengatakan, gepeng musiman yang masuk ke Kota Bekasi juga berasal dari dearah tetangga yakni Kabupaten Bekasi.
"Untuk gepeng musiman sudah mulai masuk dari Kabupaten Bekasi, Karawang, Subang, Indramayu, Cirebon," kata Abi Hurairah saat dikonfirmasi.
Dia menjelaskan, gepeng musiman yang berpoerasi di Kota Bekasi itu tersebar di sejumlah wilayah. Di antaranya, Bekasi Timur, Bekasi Selatan, Bekasi Utara, Bekasi Barat dan Rawalumbu.
"Untuk tidak bertambah banyak kami melakukan operasi terus menerus," katanya.
Dia menyatakan, pihaknya mengimbau agar warga Kota Bekasi yang ingin memberikan amal dan zakat pada bulan Ramadhan dapat menyalurkannya ke lemaga-lembaga yang sudah ada.
"Masyarakat seyogyanya dapat menyalurkan rizkinya kepada yang telah ditentukan dan jangan mendidik masyarakat apalagi kaum muda untuk malas bekerja," harapnya.
Baca Juga: Gepeng Musiman Mulai Serbu Kota Bekasi
Tag
Berita Terkait
-
Tertinggi Rp6 Juta! Ini Daftar Gaji Minimum 27 Daerah di Jabar 2026, Daerahmu Urutan Berapa?
-
Ikut Duduk di Sekolah, Prabowo Minta Papan Interaktif yang Bikin Siswa Semangat Belajar Jangan Rusak
-
Beraksi Siang Bolong! Jambret Bersenjata di Bekasi Gagal Rampas Rp450 Juta Usai Kepergok Warga
-
Komika Obi Mesakh Protes Pelayanan Publik di Bekasi: Masa Ngurus KTP Hilang Kuota Sehari 10 Sih
-
Bekasi Mencekam! Pasar Pondok Gede Ricuh, Polisi Lepaskan Tembakan Peringatan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam