SuaraBekaci.id - Beredar sebuah video dengan keterangan pertunjukan seni budaya Jaran Kepang dibubarkan. Video dengan keterangan tersebut mendapatkan sorotan dari Ketua Bidang Kajian Strategis PP GP Ansor Mohammad Nuruzzaman.
Mohammad Nuruzzaman mengatakan bahwa pembubaran tersebut sudah berbahaya. Dia meminta agar pihak kepolisian memberikan perhatian atas hal tersebut
"Ini sudah berbahaya, ada kelompok mengatasnamakan agama melarang kesenian dengan menuduh musyrik dan membubarkan... mohon atensi @CCICPolri," demikian cuitan pria yang juga menjabat Komandan Densus 99 Banser Nuruzzaman melalui akun twitternya @noeruzzaman, Rabu (7/4/2021).
Dia menyampaikan hal itu sambil menautkan sebuah postingan yang menunjukkan sejumlah warga tengah terlibat perdebatan.
Baca Juga: Indeks Ideologi Organisasi GP Ansor Tertinggi di NU
Dalam keterangan video berduarasi 2 menit 20 detik itu dituliskan bahwa dilakukan pembubaran seni budaya Jaran Kepang karena dianggap syirik.
"Pertunjukan seni budaya Jaranan atau biasa disbt Jaran Kepang, Laskar Khusus Umat Islam FUI DPD Medan Menganggap Syirik lalu di bubarkan, Beberapa saat kemudian, salah 1 anggota ormas tsb maju & meludahi wanita yg adu argumen. Kontan, sejumlah warga emosi. Kerusuhan pun terjadi," tulis akun @RD_4WR1212 dalam video yang dikomentari Nuruzzaman.
Berita Terkait
-
Ketua GP Ansor: Konflik PIK 2 Harus Diselesaikan Adil, Jangan Ada Masalah di Kemudian Hari
-
Jelang 100 Hari Kerja Prabowo-Gibran, Ketua GP Ansor Soroti Peran Pemerintah dan Anak Muda
-
GP Ansor Luncurkan Asta Cita Center untuk Dukung Agenda Negara dan Pengembangan Anak Muda
-
Ketum GP Ansor: Ada PR Bangsa yang Begitu Besar...
-
Wujud Toleransi Beragama, Ribuan Kader Ansor-Banser Ikut Jaga Ratusan Gereja saat Perayaan Natal
Terpopuler
- Alat Berat Sudah Parkir, Smelter Nikel PT GNI yang Diresmikan Jokowi Terancam Tutup Pabrik
- Nikita Mirzani Akui Terima Uang Tutup Mulut dari Reza Gladys: Dikasih Duit Ya Diambil
- Kemendagri Beberkan Sanksi untuk Kepala Daerah yang Absen Retreat di Akmil Magelang
- Rumah Mau Dirobohkan Nikita Mirzani, Umar Badjideh: Duit Endorse Berapa, Biaya Renovasi Berapa...
- Jairo Riedewald: Saya Adalah Kelinci Percobaan
Pilihan
-
Shin Tae-yong Gantikan Indra Sjafri? Erick Thohir Kasih Kode Ini
-
Keputusan PSSI Pecat Indra Sjafri Disambut Nyinyir Netizen: Taunya Ditunjuk Jadi Wakil Dirtek
-
Investasi Rp42 Triliun Era Jokowi Terancam Gulung Tikar, Bagaimana Nasib Pekerja?
-
Patrick Kluivert Belum Pilih Asisten Lokal, Erick Thohir Ogah Ikut Campur
-
PSSI Berani Pecat Indra Sjafri? Erick Thohir: Saya Belum Bisa...
Terkini
-
Sebelum Ditahan KPK, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Sempat Datangi Rumah di Bekasi
-
Patuhi Titah Megawati, Walkot Bekasi Tri Adhianto Pilih Lakukan Kegiatan Ini
-
Mengembangkan Ekosistem Kerajinan Bambu: Perjalanan Bambu Tresno Bersama BRI UMKM EXPO(RT) 2025
-
Didemo Murid Sendiri, Kepsek MAN 2 Kota Bekasi Akui Gedung Bocor dan Rusak
-
Muda dan Berani! 850 Siswa MAN 2 Kota Bekasi Demo Transparansi Dana Sekolah