SuaraBekaci.id - Seorang pria tertangkap kamera CCTV tengah mengambil handphone (HP) di dashboard dari sepeda motor yang terparkir di pinggir jalan di Jatimakmur, Pondok Gede, Bekasi.
Berdasarkan rekaman kamera CCTV yang beredar, terlihat seorang pria berkendara dengan membonceng perempuan bersama dengan seorang anak kecil diduga istri dan anaknya.
Video pria bawa anak dan istri mengambil handphone itu viral di media sosial. Salah satu akun yang membagikannya yakni @info_pondokgede.
"Jangan sembarang meletakan benda berharga di dashboard motor...perhatikan, tidak di sangka-sangkaaa...ada yang kenal?," tulis keterangan pada video tersebut dikutip SuaraBekaci.id, Selasa (6/4/2021).
Baca Juga: Wali Kota Bekasi Serahkan Kasus Dugaan Penipuan TKK ke Polisi
Warga yang diduga sebagai korban turut berkomentar pada video yang dibagikan akun tersebut.
"Tolong ya kalau ada yg melihat atau kenal segera hubungi saya," tulis akun @bundaa_arza.
Komentar itu kemudian dijawab akun yang membagikan video tersebut.
"Nah ini korbannya, coba jelaskan yg hilang apa? Agar warganet tidak penasaran," tulis @info_pondokgede.
Selanjutnya korban menjelaskan bahwa barangnya yang hilang merupakan handphone.
Baca Juga: Disdik Kota Bekasi Akan Tambah Rombel dalam Pembelajaran Tatap Muka
Aksi pria melakukan pencurian HP bersama anak anak istrinya itu mendapatkan beragam reaksi dari warganet.
Berita Terkait
-
Prediksi Cak Nun Viral Lagi: Utang Indonesia Menggunung pada 2025, Ada Menteri Undur Diri
-
Arra Bocah Viral Dihujat: Terlalu Dewasa atau Korban Ambisi Orang Tua?
-
Viral Oknum Patwal Diduga Tendang Pemotor hingga Bikin Polisi Minta Maaf, Begini Peraturannya
-
Taman Limo Jatiwangi, Rekomendasi Tempat Wisata Murah Meriah di Bekasi
-
Viral Wanita Lapor Polisi Usai Kehilangan iPhone, Respons Petugas Banjir Pujian
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
- Mees Hilgers Berpotensi Tinggalkan Tim
- Ria Ricis Bantu Pengobatan Keponakan Ratusan Juta, Keberadaan Suami Oki Setiana Dewi Dipertanyakan
- Kunjungi Nunung ke Kost, Momen Raffi Ahmad Transfer Uang Jadi Perbincangan
Pilihan
-
Awal 2025, Wuling Sudah Dikalahkan BYD di Pasar EV Indonesia
-
Enjoy Soal Persaingan Lini Depan, Septian Bagaskara: Pelatih Punya Wewenang
-
Lepas Pelatih Kiper demi Timnas Indonesia, Bos Dewa United FC Ucap Pesan Menyentuh
-
Patrick Kluivert Harus Coret 6 Pemain Jelang Timnas Indonesia Lawan Australia, Siapa Tersingkir?
-
Dulu Calon Bintang Timnas Indonesia, Jagoan Indra Sjafri Malah Ditendang Klub Kasta Terbawah
Terkini
-
UMKM Papua Global Spices Berhasil Eksis di Pasar Internasional
-
BRI Sukses Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir