SuaraBekaci.id - Beredar sebuah video seorang pria warga negara asing (WNA) memukul seorang perempuan yang disebut sebagai terapis. Aksi bule bertato yang tak menggunakan baju itu tersebar di media sosial.
Nampak bule dan perempuan itu terlibat cekcok berujung pemukulan. Bule tersebut mengusir terapis yang disebut menolak berhubungan badan untuk pergi dari tempatnya.
Video rekaman bule pukul perempuan itu terekam dalam sebuah video yang kemudian dibagikan akun instagram @nenk_update.
Pada keterangan video dituliskan bahwa bule dan perempuan itu terlibat. Mereka terlibat debat setelah perempuan yang disebut sebagai terapis menolak ajakan berhubungan intim.
Baca Juga: Kritik Pedas Ferdinand Hutahaean Soal Video Viral Ustaz Hasyim Yahya
"Seorang bule adu mulut dengan karyawan spa. Kejadian di seminyak di jalan kayu aya," tulis akun tersebut.
Disampikan juga bahwa peristiwa itu terjadi pada Minggu (28/3/2021).
"Bule tersebut meminta karyawan spa untuk massage dirumahnya, karyawan spa pun meng'iyakan untuk massage di rumah bulenya, setelah beberapa saat massage bule meminta pegawai spa untuk tel*njang dan meminta melayaninya berhub*ngan b*dan namun terapisnya menolak," demikian tulis akun tersebut, Senin (29/3/2021)
Selain itu disampaikan juga kalau bule itu memukul terapis sambil mengeluarkan kata-kata kotor.
Baca Juga: Hii, Cewek Ini Bisa-Bisanya Main Bareng Sama Ulat Bulu
"Karena terapisnya ketakutan terapis spa pun keluar dari rumah bule tersebut," katanya.
Tak sampai di situ, cekcok bule dan terapis juga terjadi di luar rumah.
"You go from my place, you understand?. You go from my place," kata bule tersebut sambil melayangkan pukulan ke arah wajah perempuan yang menggunakan helm dalam video yang dibagikan.
"Saya di sini ngontrak," jawab perempuan itu.
"Kamu di sini kontrak melanggar hukum," kata Bule itu.
"Ngapain saya melanggar hukum, orang bos ada izin," kata perempuan itu menjawab Bule itu.
"Tunjukin dulu," ujar Bule itu sambil berjalan masuk ke gerbang berwarna hitam.
Klik di sini untuk lihat video
Berita Terkait
-
Beredar Video Mobil Rusak Usai Isi Pertamax, Apa Kata Pertamina?
-
Tolak PPN 12% Viral di X, Apakah Seruan Praktik Frugal Living Efektif?
-
Video Gibran Bareng 9 Naga Jadi Nyinyiran Emak-emak, Proyek Titipan Disinggung: Nah Ketahuan Kan..
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
Pendidikan-Karier Yonanda Frisna Damara, Vokalis NDX AKA Dikecam usai Dinilai Rendahkan Perempuan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Ribuan Saksi Bakal Diterjunkan Heri-Sholihin Kawal Pemungutan Suara di TPS Kota Bekasi
-
Tampang Pak Ogah Diduga Pelaku Pelecehan Kakak Beradik di Bekasi Timur
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan